Fakta-fakta Drama Korea Baru Record of Youth Sejauh Ini

Kamis, 27 Agustus 2020 - 18:00 WIB
loading...
A A A
Fakta-fakta Drama Korea Baru Record of Youth Sejauh Ini

Foto: tvN

Terakhir, ada An Jeong-ha, seorang penata rias yang juga lagi mengejar mimpinya, dan diam-diam jadi penggemar berat Hye-jun. Walau karakternya disebut ceria, tapi sebenarnya dia seorang penyendiri dan sangat hati-hati dengan perasaannya.

2. PARA PEMERAN UTAMA

Fakta-fakta Drama Korea Baru Record of Youth Sejauh Ini

Foto: allkpop.com

Sa Hye-jun diperankan oleh Park Bo-gum. "Record of Youth" jadi serial pertamanya sejak terakhir kali tampil dalam "Encounter" pada 2018 lalu bareng Song Hye-kyo. Dia juga jadi cameo dalam "Itaewon Class".

Ada kesamaan antara Bo-gum dengan karakter Hye-jun yang dimainkannya, yaitu sama-sama 'dikejar-kejar' wajib milter (wamil). "Record of Youth" adalah serial terakhirnya sebelum menjalani wamil pada 31 Agustus mendatang.

Biasanya, penggemar akan berkumpul melepas idolanya yang akan wamil. Tapi agensi yang menaungi Bo-gum mengeluarkan pernyataan bahwa sang artis gak akan melakukan acara besar-besaran.

"Mengingat situasi pandemi saat ini.... kami meminta agar fans tidak mendatangi lokasi," ujar pernyataan agensi Bo-gum, mengutip dari ibtimes.com, yang mengutip situs web berbahasa Korea, chosun.com.

Konferensi pers "Record of Youth" yang semestinya digelar pada Kamis (27/8) juga dibatalkan karena kasus positif COVID-19 yang meningkat, termasuk yang menimpa selebritas Korea.

Fakta-fakta Drama Korea Baru Record of Youth Sejauh Ini

Foto: kdramapal.com
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
5 Drama Korea dengan...
5 Drama Korea dengan Rating Tertinggi Maret 2025, Nomor 2 Kisah Cinta Lintas Zaman
7 Drama Korea yang Dibintangi...
7 Drama Korea yang Dibintangi Kim Soo Hyun, Queen of Tears tentang Suami Istri Bermasalah
Sinopsis When Life Gives...
Sinopsis When Life Gives You Tangerines, Kisah Cinta Romantis Berlatar Pulau Jeju
Sinopsis The Art Of...
Sinopsis The Art Of Negotiation, Drama Korea Baru Lee Je Hoon
Penyebab Banyak Drama...
Penyebab Banyak Drama Korea Gagal dengan Rating Jeblok, Gak Jamin Aktor Besar dan Anggaran Tinggi
Drama Korea yang Tayang...
Drama Korea yang Tayang Maret 2025, Cocok untuk Ngabuburit
5 Drama Korea yang Bikin...
5 Drama Korea yang Bikin Penonton Menyesal Menontonnya, When the Stars Gossip Terburuk
3 Aktris Terpanas Drama...
3 Aktris Terpanas Drama Korea, Park Ji Hyun Menggemparkan Media Sosial
Rekomendasi
Ahok Minta Mantan Dirut...
Ahok Minta Mantan Dirut Lainnya Dipanggil Terkait Kasus Korupsi Pertamina
Ketua Komisi VI DPR...
Ketua Komisi VI DPR Harap Ramadan Jadi Momentum Perbaikan Pertamina
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Berita Terkini
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
3 jam yang lalu
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
4 jam yang lalu
Ustaz Derry Sulaiman...
Ustaz Derry Sulaiman Sebut Denny Sumargo dan Willie Salim Akan Segera Mualaf
5 jam yang lalu
Kim Soo Hyun yang Pertama...
Kim Soo Hyun yang Pertama Kali Mendekati Kim Sae Ron dan Menyatakan Cinta
5 jam yang lalu
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
6 jam yang lalu
Ini Solusi Kulit Sehat...
Ini Solusi Kulit Sehat dan Bercahaya di Tengah Gaya Hidup Aktif
6 jam yang lalu
Infografis
FBI Tuding Korea Utara...
FBI Tuding Korea Utara Retas Kripto Senilai Rp25 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved