5 Destinasi Wisata di Bahrain, Ada Pohon Legendaris Usia 400 Tahun

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:10 WIB
loading...
5 Destinasi Wisata di...
Ada banyak destinasi wisata di Bahrain yang menawarkan pengalaman wisata yang tak terlupakan. Negara kecil di Timur Tengah ini mempunyai kekayaan alam. Foto/Wellbecoming Blogspot
A A A
BAHRAIN - Ada banyak destinasi wisata di Bahrain yang menawarkan pengalaman wisata yang tak terlupakan. Negara kecil di Timur Tengah ini mempunyai kekayaan alam dan sejarah yang menjadi daya tarik wisatawan.

Selain menikmati keindahan bangunan-bangunan bersejarah, Anda bisa menyaksikan langsung keajaiban pohon berusia 400 tahun yang menjadi saksi bisu perjalanan waktu. Destinasi wisata Bahrain lainnya adalah pulau-pulau yang indah dan dengan pantai berpasir putih.

Berikut deretan destinasi wisata di Bahrain dilansir dari Barcelo, Sabtu (12/10/2024).

5 Destinasi Wisata di Bahrain





1. Manama Souq

5 Destinasi Wisata di Bahrain, Ada Pohon Legendaris Usia 400 Tahun

Foto/Barcelo

Manama Souq, yang terletak di antara kota tua dan pusat bisnis Bahrain, adalah destinasi populer bagi wisatawan untuk nongkrong dan berbelanja. Di sini, pengunjung dapat menikmati kuliner khas Bahrain seperti ghouzi, serta berburu berbagai kerajinan tangan lokal. Termasuk tembikar, bordir, dan mutiara.

Souq juga memiliki toko parfum yang menawarkan layanan personalisasi oleh ahlinya. Dengan mengunjungi Manama Souq, turis dapat membawa pulang barang-barang khas sambil mendukung para pengrajin lokal Bahrain.

2. The Royal Camel Farm

5 Destinasi Wisata di Bahrain, Ada Pohon Legendaris Usia 400 Tahun

Foto/TripAdvisor

The Royal Camel Farm di Bahrain meskipun bukan destinasi wisata resmi, terbuka untuk umum setiap hari dari pukul 08.00 hingga 17.00, tanpa biaya masuk. Tempat ini dimiliki oleh keluarga Kerajaan Bahrain dengan tujuan melestarikan warisan pemeliharaan unta.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Isyana Sarasvasti Bakal...
Isyana Sarasvasti Bakal Meriahkan Laga Indonesia vs Bahrain di GBK
5 Rekomendasi Wisata...
5 Rekomendasi Wisata Gudungkidul untuk Libur Lebaran, Murah Meriah
7 Rekomendasi Wisata...
7 Rekomendasi Wisata Batang, Jadi Daerah Paling Banyak Mengonsumsi Gorengan
Bali Kokoh di Puncak,...
Bali Kokoh di Puncak, Destinasi Tak Terkalahkan di Asia-Pasifik
The Westin Resort Nusa...
The Westin Resort Nusa Dua Hadirkan Gastronomi Kelas Dunia
Mengintip Ramadan di...
Mengintip Ramadan di Kota Murmansk Rusia, hanya Berpuasa 1 Jam
Ini Negara di Asia yang...
Ini Negara di Asia yang Paling Diminati Wisatawan Indonesia
Menikmati Keindahan...
Menikmati Keindahan Thailand Selatan, Destinasi Ideal untuk Petualangan Keluarga
10 Tempat Glamping di...
10 Tempat Glamping di Pangalengan, Jadi Wisata Sejuk yang Instagramable
Rekomendasi
Kunjungi Rumah Briptu...
Kunjungi Rumah Briptu M Ghalib Korban Penembakan TNI, Kapolri Sampaikan Belasungkawa
BTN Rombak Pengurus,...
BTN Rombak Pengurus, Jajaran Komisaris Diisi Dirjen Pajak hingga Pejabat BI
Kasus Dugaan Korupsi...
Kasus Dugaan Korupsi LPEI, Jimmy Masrin Siap Kooperatif dan Terbuka
Berita Terkini
2 Film Horor yang Tayang...
2 Film Horor yang Tayang saat Libur Lebaran 2025, Ada Pabrik Gula
14 menit yang lalu
2 Postingan Kontroversial...
2 Postingan Kontroversial Ayah Azizah Salsha soal Timnas Indonesia, Tudingan Mees Hilgers Bikin Geram
54 menit yang lalu
Suparman Reborn 4: Motor...
Suparman Reborn 4: Motor Suparman Dicuri Nanda dan Gojim
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 27: Menyerah Pada Pemilihan Kades, Raka Dapat Dukungan dari Galuh
1 jam yang lalu
Main di Series Culture...
Main di Series Culture Shock Bareng Sang Anak, Risma Nilawati: Serunya Syuting Bareng Gen Z!
2 jam yang lalu
Zoe Levana Bikin Heboh!...
Zoe Levana Bikin Heboh! Live Shopping Event NgeDealYuk Spesial Ramadan 2025 Penuh Kejutan & Diskon
2 jam yang lalu
Infografis
Petinju Legendaris George...
Petinju Legendaris George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved