Paula Verhoeven Tepis Isu Selingkuh, Minta Baim Wong Buktikan Tuduhannya

Rabu, 23 Oktober 2024 - 15:20 WIB
loading...
Paula Verhoeven Tepis...
Paula Verhoeven secara tegas menepis isu selingkuh yang dituduhkan oleh Baim Wong di tengah proses cerai. Bantahan ini diungkap melalui kuasa hukumnya. Foto/Ravie Mulia Wardani
A A A
JAKARTA - Paula Verhoeven secara tegas menepis isu selingkuh yang dituduhkan oleh sang suami, Baim Wong di tengah proses cerai. Bantahan ini diungkap Paula melalui kuasa hukumnya, Alvon Kurnia Palma.

Ini merupakan kali pertama Paula Verhoeven buka suara soal tuduhan selingkuh yang pertama kali diungkap Baim Wong . Selain selingkuh, Alvon mengatakan bahwa kliennya juga tidak pernah mengirim uang ratusan juta kepada N, pria yang diduga selingkuhannya.

"Isu-isu itu tidak betul, atau pun siapa yang mendalilkan akan dibuktikan di pengadilan," kata Alvon usai menjalani sidang cerai perdana Baim dan Paula di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, Rabu (23/10/2024).

Selaku penggugat dan pihak yang pertama kali menyebarkan isu selingkuh ini, Alvon pun meminta Baim untuk membuktikan perkataannya di persidangan.

Paula Verhoeven Tepis Isu Selingkuh, Minta Baim Wong Buktikan Tuduhannya

Foto/Ravie Mulia Wardani





"Kalau semisalnya ada suatu dalil dia (Baim Wong) harus membuktikan di persidangan. Makanya siapa yang mendalilkan dia berkewajiban untuk membuktikan," jelas Alvon.

"Paling penting kami memohon agar bisa diberitakan yang terbaik. Ada anak-anaknya, itu jangan mendapat hal yang tidak diharapkan. Karena itu demi kepentingan anak," lanjutnya.

Di sisi lain, Alvon berencana membuktikan dugaan bintang film Bebas itu yang kerap membatasi kliennya untuk menjalin pertemanan dengan orang lain selama mereka menikah. "Itu aksesbilitas, itu biar nanti kita buktikan di pengadilan," ujar Alvon.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rayen Pono Adukan Ahmad...
Rayen Pono Adukan Ahmad Dhani ke MKD Atas Dugaan Penghinaan Marga
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Proposal Disertasi S3, Raih Nilai A
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
Demi Keutuhan Rumah...
Demi Keutuhan Rumah Tangga, Paula Verhoeven Rela Minta Maaf Saat Dimaki Depan Orang Banyak
Kondisi Terkini Fachri...
Kondisi Terkini Fachri Albar usai Ditangkap Kasus Narkoba, Polisi Pastikan Sehat
Makin Panas, Paula Verhoeven...
Makin Panas, Paula Verhoeven Klaim Punya Bukti untuk Lawan Tuduhan Perselingkuhan
Meghan Markle Kesal...
Meghan Markle Kesal Taylor Swift, hingga Beyonce Tolak Tampil di Podcastnya
Rekomendasi
Hari Ini Jokowi dan...
Hari Ini Jokowi dan 3 Utusan Prabowo Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
Ada Khabib Nurmagomedov...
Ada Khabib Nurmagomedov di Balik Penolakan Islam Makhachev vs Ilia Topuria
Soal Pengumuman CPNS...
Soal Pengumuman CPNS dan PPPK, Dewan Adat Kaimana Minta Peserta Seleksi Jaga Kamtibmas
Berita Terkini
Meghan Markle Diprediksi...
Meghan Markle Diprediksi Akan Meninggalkan Pangeran Harry, Ada Perbedaan Tujuan Hidup
39 menit yang lalu
Rayen Pono Adukan Ahmad...
Rayen Pono Adukan Ahmad Dhani ke MKD Atas Dugaan Penghinaan Marga
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 13-14: Dianggap Melanggar Kontrak, Alya Debat dengan Devan
1 jam yang lalu
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Proposal Disertasi S3, Raih Nilai A
2 jam yang lalu
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
3 jam yang lalu
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
3 jam yang lalu
Infografis
NASA Minta Penduduk...
NASA Minta Penduduk Bumi Siaga 1, Kondisi Alam Semesta Tak Stabil
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved