Baim Wong Perlihatkan Bukti Dugaan Perselingkuhan Paula Verhoeven ke Teuku Zacky, Isinya Bikin Kaget

Sabtu, 02 November 2024 - 09:00 WIB
loading...
Baim Wong Perlihatkan...
Aktor Teuku Zacky mengungkapkan keterkejutannya setelah Baim Wong memperlihatkan bukti dugaan perselingkuhan Paula Verhoeven dengan sahabat dekatnya. Foto/Instagram @teukuzacky
A A A
JAKARTA - Aktor Teuku Zacky mengungkapkan keterkejutannya setelah Baim Wong memperlihatkan bukti dugaan perselingkuhan Paula Verhoeven dengan sahabat dekatnya. Bukti tersebut diperlihatkan Baim langsung kepada Zacky.

Sebagai sahabat dekat, Teuku Zacky tidak menyangka akan situasi rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven .

"Sempat kaget dengan ceritanya, ya secara personal. Ketika memang saya taunya dari narasumbernya atau dianya langsung (Baim Wong) ya, bukan lihat dari berita. Iya (Baim curhat ke Teuku Zacky) kaget sih iya," kata Zacky dikutip dari kanal YouTube Seleb Oncam News, Sabtu (2/11/2024).

Aktor asal Aceh itu menyatakan bahwa dirinya sudah mengetahui dugaan perselingkuhan Paula sejak awal. Namun, ia hanya sebatas mendengarkan cerita Baim tanpa ikut campur lebih jauh dalam urusan pribadi mereka.

Baim Wong Perlihatkan Bukti Dugaan Perselingkuhan Paula Verhoeven ke Teuku Zacky, Isinya Bikin Kaget

Foto/istimewa





"Oh udah lama. Maksudnya dari awal-awal memang dia menemukan sesuatu lah. Atau mungkin berpikiran sesuatu, ya saya datang sebagai temannya untuk mendengarkan," jelasnya.

Di sisi lain, Zacky merupakan yang pertama kali memperkenalkan Baim dan Paula hingga mereka akhirnya berpacaran dan menikah. Namun, ia menegaskan bahwa perannya hanya sebatas mengenalkan mereka tanpa ikut campur dalam urusan rumah tangga pasangan itu.

Setelah Baim dan Paula menikah, aktor 41 tahun itu tidak terlibat dalam masalah rumah tangga mereka. Termasuk ketika pernikahan Baim dan Paula kini berada di ambang perceraian.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ridwan Kamil Klarifikasi...
Ridwan Kamil Klarifikasi Tuduhan Berselingkuh: Saya hanya Bertemu Satu Kali
Rekaman Suara Kim Soo...
Rekaman Suara Kim Soo Hyun Dipublikasikan, Ketahuan Selingkuhi Kim Sae Ron
Baim Wong Bingung Perilaku...
Baim Wong Bingung Perilaku Paula Verhoeven, Klaim Pencemaran Nama Baik
Dituduh KDRT, Baim Wong...
Dituduh KDRT, Baim Wong Tantang Paula Verhoeven Sumpah di Bawah Al-Quran
Paula Verhoeven Tolak...
Paula Verhoeven Tolak Ajakan Baim Wong Asuh Anak Bersama, Hakim Bingung
Ditanya Postingan Pilu...
Ditanya Postingan Pilu Paula Verhoeven tentang Anak, Jawaban Baim Wong Pancing Emosi Netizen
3 Fakta Sidang Perceraian...
3 Fakta Sidang Perceraian Paula Verhoeven dan Baim Wong, Terdengan Teriakan Wanita
Fakta Baru Perceraian...
Fakta Baru Perceraian Baim Wong, Paula Verhoeven Simpan Bukti Dugaan KDRT
Curah Hujan Tinggi,...
Curah Hujan Tinggi, Rumah Baim Wong Kebanjiran saat Sahur
Rekomendasi
Bill Gates Beri Peringatan:...
Bill Gates Beri Peringatan: AI Akan Ambil Alih Pekerjaan Manusia, Kecuali 2 Profesi Ini!
Puluhan Tentara Cadangan...
Puluhan Tentara Cadangan Medis Israel Menolak Kembali ke Gaza
Negara Tetangga Indonesia...
Negara Tetangga Indonesia Ini Belum Lihat Hilal, Putuskan Idulfitri Jatuh pada Senin 31 Maret 2025
Berita Terkini
BCL Semangat Masak Rendang...
BCL Semangat Masak Rendang untuk Lebaran, Siapkan Satu Kuali Penuh
52 menit yang lalu
Pemudik Bisa Istirahat...
Pemudik Bisa Istirahat dan Isi Energi Gratis di SPKLU PLN dengan Extrajoss Ultimate
1 jam yang lalu
Lisa BLACKPINK Kirim...
Lisa BLACKPINK Kirim Doa dan Kepedulian untuk Korban Gempa Thailand
1 jam yang lalu
Lebaran Makin Seru di...
Lebaran Makin Seru di Batam, GGI Hotel Harbor Bay Hadirkan Promo Menginap Murah Meriah
2 jam yang lalu
Saksikan Cahaya Hati...
Saksikan Cahaya Hati Indonesia Open House Mau Sharing atau Flexing? Pukul 12.30 WIB di iNews
2 jam yang lalu
3 Poin Klarifikasi Celine...
3 Poin Klarifikasi Celine Evangelista soal Dinikahi Jaksa Agung, dan Menteri hingga Alasan Mualaf
3 jam yang lalu
Infografis
Prancis Kerahkan Pesawat...
Prancis Kerahkan Pesawat Bersenjata Nuklir ke Perbatasan Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved