Raline Shah Bocorkan Kriteria Suami Idaman, Bukan Ganteng tapi Atletis

Jum'at, 15 November 2024 - 11:40 WIB
loading...
Raline Shah Bocorkan...
Raline Shah akhirnya membocorkan kriteria suami idaman setelah dirumorkan pernah menikah dengan Ceo Coinbase Brian Armstrong beberapa waktu lalu. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Raline Shah akhirnya membocorkan kriteria suami idaman setelah dirumorkan pernah menikah dengan Ceo Coinbase Brian Armstrong beberapa waktu lalu. Ini merupakan kali pertama Raline membahas soal kehidupan asmaranya.

Dalam kanal YouTube Denny Sumargo, Raline Shah secara blak-blakan mengatakan bahwa dirinya sudah mempunyai pacar. Hanya saja, selama ini ia memang memilih untuk tidak mengungkap kedekatannya dengan pria ke publik.

Seperti wanita lainnya, Raline pun mempunyai kriteria suami idaman yang akan menjadi pasangannya dalam membangun rumah tangga. Alih-alih menyukai pria berwajah ganteng, ia justru ingin mempunyai suami bertubuh atletis.

Raline Shah Bocorkan Kriteria Suami Idaman, Bukan Ganteng tapi Atletis

Foto/Getty Images





"Number one itu harus atletis, nggak usah six pack, yang penting terlihat strong," kata Raline dikutip dari kanal YouTube Denny Sumargo, Jumat (15/11/2024).

Soal warna kulit, bintang film 5 CM ini tidak punya kriteria khusus. Begitu pula dengan tinggi badan. Hanya saja, aktris cantik itu tetap ingin punya pasangan lebih tinggi, meski tidak menjadi keharusan baginya.

Selain itu, artis 39 tahun ini juga menaruh perhatian lebih terhadap gaya rambut lantaran tidak ingin punya suami botak. Selain itu, pasangan pemilik nama asli Raline Rahmat Shah tersebut juga harus bisa membuatnya tertawa dan punya senyum yang manis.



"Senyumnya harus manis, itu yang paling oke. Bisa bikin ketawa, senyum harus manis, mukanya penampilannya gimana terserah. Tapi senyum harus manis," jelasnya.

Satu lagi yang unik, putri Rahmat Shah ini ternyata pernah menolak pria karena suaranya. Sehingga, ia ingin punya suami yang suaranya enak didengar.

"Cowok kan kalau suaranya nggak manly pas dia marah lebih kayak alamak bye. Tapi kan kalau suaranya manly gitu kan kayak wow hot," pungkasnya.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rayen Pono Bakal Laporkan...
Rayen Pono Bakal Laporkan Ahmad Dhani Atas Dugaan Penghinaan Marga
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Donna Agnesia dan Darius Sinathrya Sampaikan Duka Mendalam
Kristen Stewart dan...
Kristen Stewart dan Dylan Meyer Resmi Menikah, Acara Digelar Tertutup
Jenazah Ricky Siahaan...
Jenazah Ricky Siahaan Diautopsi di Jepang, Diperkirakan Tiba Hari Jumat
Dian Sastro Ajak Perempuan...
Dian Sastro Ajak Perempuan Indonesia Terus Berdaya dan Berkarya di Hari Kartini
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Gagal Capai Kesepakatan Cerai, Kekayaan Rp1,12 Triliun Jadi Rebutan
Rekomendasi
Siapa Petinju Terbaik...
Siapa Petinju Terbaik di Tahun 1920-an?
AS Selangkah Lagi Segel...
AS Selangkah Lagi Segel Harta Karun Logam Tanah Jarang Ukraina
SIG Dorong Pertanian...
SIG Dorong Pertanian Berkelanjutan untuk Ketahanan Pangan
Berita Terkini
Daftar Tanggal Merah...
Daftar Tanggal Merah di Bulan Mei 2025: Libur Nasional, Cuti Bersama, dan Long Weekend
24 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 10-11: Kekacauan di Resepsi dan Pertemuan Devan dengan Tyas
1 jam yang lalu
15 Ikan yang Bisa Menurunkan...
15 Ikan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Jahat dan Cara Mengonsumsinya
1 jam yang lalu
Rayen Pono Bakal Laporkan...
Rayen Pono Bakal Laporkan Ahmad Dhani Atas Dugaan Penghinaan Marga
2 jam yang lalu
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
3 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 48: Kasih yang Diusir dan Terungkapnya Fakta tentang Jannah
3 jam yang lalu
Infografis
Bukan Senjata Nuklir,...
Bukan Senjata Nuklir, Ini 4 Cara Terbaik Melawan Dominasi Barat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved