Nonton TV Bisa Dapat Uang? Yuk, Ikutan Kuis Berhadiah MotionBank Setiap Hari di MNCTV!

Kamis, 28 November 2024 - 17:05 WIB
loading...
Nonton TV Bisa Dapat...
MNC Bank menayangkan Kuis Berhadiah MotionBank yang disiarkan MNCTV setiap hari pukul 19.25 WIB. Foto/ MNC Media
A A A
JAKARTA – Ingin mendapatkan hadiah uang tunai sambil nonton TV? Bisa banget! PT Bank MNC Internasional Tbk (IDX: BABP) atau MNC Bank, yang memiliki aplikasi layanan perbankan digital MotionBank terus menghadirkan inovasi baru termasuk beragam promosi dan penawaran istimewa. Saat ini, MNC Bank sedang menayangkan Kuis Berhadiah MotionBank yang ramai diperbincangkan masyarakat Indonesia. Menawarkan hadiah uang tunai dengan total jutaan rupiah, Kuis Berhadiah MotionBank disiarkan secara langsung setiap hari pukul 19.25 WIB di MNCTV.

Cara ikutannya sangat mudah:
1. Saksikan Kuis Berhadiah MotionBank setiap hari pada pukul 19.25-19.30 WIB di MNCTV.
2. Telepon ke nomor interaktif yang muncul di layar TV (021) 530 0070 saat kuis berlangsung.
3. Setelah terhubung, ucapkan password: MotionBank, Mo Apa Aja Bisa.
4. Jawab pertanyaan dari host dengan tepat untuk mendapatkan hadiah.
Pada setiap acara kuis ada 5 pertanyaan yang dapat dijawab oleh pemirsa untuk memenangkan hadiah uang tunai Rp 500 ribu untuk masing-masing pemenang. Setiap pemenang wajib mengunduh aplikasi MotionBank dan buka rekening Tabungan MotionBank, karena hadiah akan ditransfer ke rekening MotionBank.

Saatnya Anda merasakan langsung keseruan Kuis Berhadiah MotionBank yang tayang setiap hari pukul 19.25 WIB di MNCTV. Tidak hanya menghibur, kuis ini sangat menguntungkan karena memberi kesempatan bagi siapa saja untuk memenangkan total hadiah jutaan rupiah, hanya dengan menjawab pertanyaan mudah. Siapkan diri Anda, karena peluang besar menanti! Untuk informasi lebih lanjut mengenai Kuis Berhadiah MotionBank, scan QR code pada gambar di atas!

Rita Montagna, Presiden Direktur MNC Bank menyampaikan bahwa “Kuis Berhadiah MotionBank membuka kesempatan kepada semua orang untuk bisa memenangkan hadiah uang tunai dengan total jutaan rupiah setiap harinya. Bagi pemirsa yang belum memenangkan kuis atau teleponnya belum berhasil terhubung, jangan berkecil hati dan silakan coba lagi di hari berikutnya” ungkap Rita.

Yudistira Ardhi Prastono, Chief Digital Business Officer MNC Bank juga menambahkan, “Aplikasi MotionBank yang merupakan layanan digital MNC Bank, menawarkan kemudahan dan kenyamanan perbankan yang luar biasa. Bermodal koneksi internet, pengguna MotionBank dapat mengakses rekening bank, melakukan berbagai transaksi, mengelola pembayaran tagihan, dan menikmati sejumlah promosi menarik kapan saja di mana saja, tanpa perlu mengunjungi dan menunggu antrian di kantor cabang bank. Tidak berhenti di situ, MotionBank juga terus berinovasi mengembangkan fitur-fitur baru untuk menjawab perubahan perilaku masyarakat dalam beraktivitas perbankan, sesuai dengan tagline kami yaitu MotionBank, Mo Apa Aja Bisa” tutup Yudistira.

Buka Tabungan MotionBank Banyak Untungnya!
1. Bisa dibuka kapan saja, di mana saja
2. Bebas biaya admin
3. Bebas biaya transfer BI-Fast sebanyak 10x setiap bulannya
4. Bebas biaya tarik tunai di ATM manapun sebanyak 10x setiap bulannya
5. Bisa tarik dan setor tunai melalui gerai Indomaret di seluruh Indonesia
6. Bisa mengikuti Undian Dahsyat Berhadiah
7. MoApaAjaBisa di aplikasi MotionBank: Transfer, Bayar Tagihan, Deposito, Kartu Kredit, Top Up, QRIS, dll

Syarat dan ketentuan berlaku. Untuk informasi lebih lanjut, silakan hubungi Call Center MNC Bank di 1500188 atau Customer Service MotionBank melalui Whatsapp chat di 0888-8888-888.

Unduh aplikasi MotionBank di Play Store atau App Store atau KLIK DI SINI.

Yuk, segera buka Tabungan Motion kapan saja di mana saja, melalui aplikasi MotionBank, Layanan Digital MNC Bank #MoApaAjaBisa!
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wujudkan Mimpi Menjadi...
Wujudkan Mimpi Menjadi Bintang Dangdut, MNCTV Hadirkan Program Terbaru Dangdut 24 Karat Karaoke Dadakan
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya ‘Panggung Kelana’
Its Family Time! Liburan...
It's Family Time! Liburan Gak Harus Mahal, saatnya Eksplor Hidden Gem Unik di Eksplorazi GTV!
Its Family Time! yang...
It's Family Time! yang Pasti Chef Approved Aja Nggak Sih? Jelajahi Makanan Viral dan Unik di Rating 5 GTV!
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Ternyata Ada Harta yang Dibawa Mati di iNews
Its Family Time! Program...
It's Family Time! Program Baru GTV Ajak Kamu Berpetualang Temukan Surga di Penjuru Indonesia Bersama Petualang Cantik!
Menghadirkan Karya-karya...
Menghadirkan Karya-karya Terbaik Musik Dangdut Tanah Air, Dangdut 24 Karat di MNCTV
Hadiah Mobil dan Uang...
Hadiah Mobil dan Uang Tunai 50 Juta Rupiah Terus Mengalir, Saksikan Keseruan Family 100, Setiap Hari Pukul 19.30 WIB di MNCTV
Its Family Time! Update...
It's Family Time! Update Makanan Viral Chef Approved Sambil Update Wawasan Kuliner di Rating 5 GTV!
Rekomendasi
Impor Batu Bara China...
Impor Batu Bara China dari Rusia Melesat 6% pada Maret, Indonesia Turun Tajam
Kremlin: Eropa Menginginkan...
Kremlin: Eropa Menginginkan Perang, Bukan Perundingan!
Mobil Listrik Apa yang...
Mobil Listrik Apa yang Indonesia Mau? GAC Aion Siap Hadirkan
Berita Terkini
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
26 menit yang lalu
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
1 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 2: Renata Menyelidiki Siapa Orang di Balik Pembunuhan Ayahnya
1 jam yang lalu
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
2 jam yang lalu
Demi Keutuhan Rumah...
Demi Keutuhan Rumah Tangga, Paula Verhoeven Rela Minta Maaf Saat Dimaki Depan Orang Banyak
3 jam yang lalu
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
4 jam yang lalu
Infografis
Darurat Utang, Setiap...
Darurat Utang, Setiap Kepala di AS Menanggung Beban Rp1,6 Miliar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved