Shawn Mendes Ikut Salat Jumat di New York University, Jadi Mualaf?

Sabtu, 18 Januari 2025 - 19:19 WIB
loading...
Shawn Mendes Ikut Salat...
Shawn Mendes mendadak viral usai menghadiri salat Jumat di New York University, Amerika Serikat. Foto/ X
A A A
JAKARTA - Penyanyi Amerika Serikat, Shawn Mendes mendadak jadi perbincangan publik. Pelantun Stitches ini menghebohkan netizen lantaran menghadiri salat Jumat di New York University, Amerika Serikat pada Jumat (16/1/2025).

Momen itu viral usai diunggah akun X, @perfectlytired. Terlihat sosok Shawn Mendes berdiri di tengah para jamaah salat Jumat dan turut ikut mendengarkan khutbah Jumat.



“Tidak, tapi Shawn benar-benar mendengarkan khotbah Jumat dan mendengarkan khotbah lengkap seperti dia benar-benar melakukan salat Jumat. Kalian tidak tahu betapa berartinya itu, masyaAllah. Allahumma baarik,” tulis akun tersebut.

Shawn yang mengenakan kaus hitam terlihat berada di antara jamaah salat Jumat ini. Ia bahkan berfoto dengan beberapa jamaah dan seorang wanita saat ikut hadir di salat Jumat ini.

Meski begitu, diketahui Shawn Mendes tak memeluk agama Islam. Mantan kekasih Hailey Baldwin ini hanya sengaja mengikuti salat Jumat dan mendengarkan khutbahnya.

“Tapi dia (Shawn) belum pindah agama tapi dia ikut sholat denger khutbah Jumat,” tambah akun tersebut.

Shawn Mendes sendiri merupakan penyanyi Amerika Serikat yang terkenal dengan sederet lagu hitsnya seperti Treat You Better, Stitches hingga I Know What You Did Last Summer. Penyanyi ini juga diketahui memeluk agama Kristen.

Momen Shawn Mendes ikut hadir salat Jumat dan ikut mendengarkan khutbah ini viral dan bikin fans heboh. Mereka tak menyangka penyanyi ini bisa hadir dan mengikuti salat Jumat.

“Ada aja gebrakannya,” kata akun @th******.



“Gak nyangka banget,” sambung @sh******.

“Kayaknya Shawn nyaman,” tambah @im*******.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ruben Onsu Temukan Kedamaian...
Ruben Onsu Temukan Kedamaian setelah Mualaf: Islam Itu Indah Ya
Perjalanan Spiritual...
Perjalanan Spiritual Ruben Onsu, Dalami Islam 4 Tahun sebelum Ucap Syahadat
3 Artis Mualaf yang...
3 Artis Mualaf yang Tumbuh di Keluarga Pendeta, Penuh Toleransi
Profil Desy Ratnasari,...
Profil Desy Ratnasari, Jadi Sorotan Saat Diimami Salat oleh Ruben Onsu
Ruben Onsu Imami Desy...
Ruben Onsu Imami Desy Ratnasari dan Putrinya Salat usai Mualaf
Ruben Onsu Tegaskan...
Ruben Onsu Tegaskan Anak Sudah Tahu Dirinya Mualaf, Dapat Dukungan Penuh
Kisah Mualaf Ray Sahetapy,...
Kisah Mualaf Ray Sahetapy, Mengucapkan Syahadat di Masjid Istiqlal
Raffi Ahmad Doakan Ruben...
Raffi Ahmad Doakan Ruben Onsu yang Mualaf: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
Dokter Richard Lee Rayakan...
Dokter Richard Lee Rayakan Lebaran Pertama sebagai Mualaf, Istri Setia Menemani
Rekomendasi
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
Prabowo Buka Suara Penggelapan...
Prabowo Buka Suara Penggelapan Dana MBG: Pasti Diurus, Uang Rakyat Kita Jaga
Berita Terkini
Taiwan Ajak Wisatawan...
Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia Liburan, Sajikan Kuliner Halal hingga Alam Menawan
1 jam yang lalu
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
2 jam yang lalu
Artis FA Ditangkap Terkait...
Artis FA Ditangkap Terkait Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Ciri-cirinya
4 jam yang lalu
Bukan Selingkuh, Paula...
Bukan Selingkuh, Paula Verhoeven Ungkap Kronologi Sebenarnya di Balik Tuduhan Baim Wong
4 jam yang lalu
Hailey Bieber Umumkan...
Hailey Bieber Umumkan Idap 2 Kista Ovarium, Begini Kondisinya
4 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 215-216: Langkah Baru Vernie dan Rencana Honeymoon Biru-Amira
4 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved