Agnez Mo Sindir Musisi yang Menyerang soal Royalti: Gue Ditumbalin karena Agenda Kalian

Rabu, 19 Februari 2025 - 11:00 WIB
loading...
Agnez Mo Sindir Musisi...
Agnez Mo angkat bicara mengenai polemik di kalangan musisi Tanah Air terkait kisruh royalti melibatkan dirinya dan Ari Bias. Perdebatan ini membagi dua kubu. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Agnez Mo angkat bicara mengenai polemik di kalangan musisi Tanah Air terkait kisruh royalti yang melibatkan dirinya dan Ari Bias. Perdebatan ini seolah membagi musisi menjadi dua kubu.

Di mana ada yang mendukungnya, sementara yang lain justru berpihak pada putusan hukum yang telah dijatuhkan. Dalam pernyataannya, Agnez Mo mencoba memahami alasan di balik kritik yang ia terima.

Menurutnya, sebagian dari mereka mungkin ingin memperjuangkan perubahan dalam regulasi yang ada. "Makanya kalau itu gini, gua mau positif thinking-nya ya, mereka yang nggak setuju alasan utamanya adalah mau merevisi Undang-Undang," kata Agnez dikutip dari YouTube Deddy Corbuzier, Rabu (19/2/2025).

"Yang ada mereka mau fight untuk sesuatu," tambahnya.

Agnez Mo Sindir Musisi yang Menyerang soal Royalti: Gue Ditumbalin karena Agenda Kalian

Foto/Instagram Agnez Mo





Pelantun Matahariku itu menilai perubahan tersebut sebagai upaya yang sah dan ia menghargai perjuangan mereka dalam memperbaiki sistem royalti yang dianggap kurang adil oleh beberapa musisi.

"Gue berusaha untuk mengerti dari sisi mereka, bahwa mungkin mereka merasa ada ketidakadilan. Oke lah mereka jadi memperjuangkan satu hal," jelasnya.

Namun, di sisi lain, perempuan 38 tahun ini juga menduga ada kepentingan tertentu yang melatarbelakangi pernyataan beberapa musisi yang menyerangnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Minta Didoakan Dapat...
Minta Didoakan Dapat Jodoh, Verrell Bramasta Ajak Venna Melinda Bertemu Fuji
Angga Yunanda dan Shenina...
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Nikmati Umrah di Akhir Ramadan
Nunung Sempat Nafkahi...
Nunung Sempat Nafkahi 50 Anggota Keluarganya sebelum Sakit, Minta Saudaranya Bisa Mandiri
Tom Cruise dan Brad...
Tom Cruise dan Brad Pitt Bersaing Dapatkan Mikey Madison
Rencana Pernikahan Selena...
Rencana Pernikahan Selena Gomez dan Benny Blanco Terungkap
Justin Bieber Kembali...
Justin Bieber Kembali Diduga Gunakan Narkoba, Kepergok Pegang Ganja
Jualan Takjil saat Ramadan,...
Jualan Takjil saat Ramadan, Epy Kusnandar Raup Rp15 Juta Sehari
Its Family Time! Ngabuburit...
It's Family Time! Ngabuburit Ditemani Obrolan Seru dan Kisah Inspiratif di Ramadan Sama Artis GTV!
Tak Terima Foto Syurnya...
Tak Terima Foto Syurnya Disebar Jadi Alasan Kim Soo Hyun Gugat Keluarga Kim Sae Ron
Rekomendasi
Bandara Soekarno-Hatta...
Bandara Soekarno-Hatta Mulai Ramai Pemudik yang Berangkat Lebih Awal
Mudik 2025, Kendaraan...
Mudik 2025, Kendaraan Pemudik Mulai Ramai di Tol Jakarta-Cikampek
Prasasti dan Kitab Kuno...
Prasasti dan Kitab Kuno Kisahkan Swasembada Pangan Kerajaan Majapahit Bangun Bendungan
Berita Terkini
Minta Didoakan Dapat...
Minta Didoakan Dapat Jodoh, Verrell Bramasta Ajak Venna Melinda Bertemu Fuji
32 menit yang lalu
Saksikan Siang Ini Cahaya...
Saksikan Siang Ini Cahaya Hati Indonesia Keistimewaan Lailatul Qadar Live di iNews, Pukul 12.45 WIB
46 menit yang lalu
Angga Yunanda dan Shenina...
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Nikmati Umrah di Akhir Ramadan
1 jam yang lalu
Drama Penculikan Putri...
Drama Penculikan Putri Anne, Indonesia Ikut Disorot
2 jam yang lalu
Kim Soo Hyun Akhirnya...
Kim Soo Hyun Akhirnya Berani Jumpa Fans di Taiwan, Dikawal 50 Polisi di Tengah Skandal Kim Sae Ron
3 jam yang lalu
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Tertawa Paling Akhir, Siapkan Podcast usai Acara Masaknya Penuh Kritik
4 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved