Mat Solar Semasa Hidupnya Sering Berangkatkan Tetangganya Umrah

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:40 WIB
loading...
Mat Solar Semasa Hidupnya...
Mat Solar semasa hidupnya sering membantu memberangkatkan tetangganya umrah ke Tanah Suci. Hal ini membuat bintang sinetron itu dikenal sebagai sosok dermawan. Foto/istimewa
A A A
JAKARTA - Mat Solar semasa hidupnya sering membantu memberangkatkan tetangganya umrah ke Tanah Suci. Hal ini membuat bintang sinetron Bajaj Bajuri itu dikenal sebagai sosok yang dermawan dan penuh kepedulian terhadap orang-orang di sekitarnya.

Kebaikan tersebut baru terungkap setelah Mat Solar meninggal dunia. Pemeran Bajuri itu tutup usia pada Senin, 17 Maret 2025 pukul 22.30 WIB di Rumah Sakit Pondok Indah, Jakarta dalam usia 62 tahun setelah berjuang melawan penyakit stroke sejak 2017.

Hal ini dibenarkan langsung oleh anak Mat Solar, Idham Aulia, yang mengungkapkan bahwa sang ayah memiliki jiwa yang begitu berani dan tulus dalam memilih orang-orang yang akan ia bantu, terutama mereka yang memiliki hubungan dekat dan tulus kepadanya.

"Iya, iya itu benar," kata Idham di TPU Haji Daiman Cimanggis, Ciputat, Tangerang Selatan pada Selasa, 18 Maret 2025.



Mat Solar Semasa Hidupnya Sering Berangkatkan Tetangganya Umrah

Foto/Instagram Rieke Diah Pitaloka

"Wah punya jiwa yang brave sekali gitu. Dia pilih orang-orangnya. Orang-orang yang sayang sama dia," sambungnya.

Idham juga menuturkan bahwa pemilik nama asli Nasrullah itu selalu berusaha membantu sebisa mungkin tanpa banyak bicara. Bahkan keluarga sendiri kerap kali tidak mengetahui secara pasti jumlah orang yang telah diberangkatkannya ke Tanah Suci.

"Dia coba bantu yang dia bisa, sebisa mungkin. Ya memang ada, tapi jumlahnya berapa tapi saya kurang tahu," jelasnya.

Sering kali, mereka baru menyadari setelah ada seseorang yang tiba-tiba datang ke rumah dan memberi tahu bahwa mereka akan berangkat umrah berkat bantuan Mat Solar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Its Family Time! Ngabuburit...
It's Family Time! Ngabuburit Ditemani Obrolan Seru dan Kisah Inspiratif di Ramadan Sama Artis GTV!
Tak Terima Foto Syurnya...
Tak Terima Foto Syurnya Disebar Jadi Alasan Kim Soo Hyun Gugat Keluarga Kim Sae Ron
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun Resmi Ajukan Gugatan Pidana pada Keluarga Kim Sae Ron
Motif Tersembunyi Victoria...
Motif Tersembunyi Victoria Beckham di Film Dokumenter Netflix
Kabar Duka, Ibunda Deddy...
Kabar Duka, Ibunda Deddy Corbuzier Jatuh hingga Tulang Kepalanya Retak
JK Rowling Sindir Bintang...
JK Rowling Sindir Bintang Harry Potter soal Transgender
Timnas Indonesia Kalah...
Timnas Indonesia Kalah Telak Lawan Australia, Atta Halilintar Tutup Muka
Bobon Santoso Mulai...
Bobon Santoso Mulai Pahami Makna Tawakal, Gegara Kontennya Selalu Rugi Rp50 Juta hingga Dimudahkan Allah
Vicky Prasetyo Siapkan...
Vicky Prasetyo Siapkan THR Rp1 Miliar, Bagi-bagi Saudara hingga Tetangga di Cikarang
Rekomendasi
Rektor MNC University...
Rektor MNC University Dendi Pratama Apresiasi Investor Gathering & Corporate Forum
3 Potret Nama Shin Tae-yong...
3 Potret Nama Shin Tae-yong Diteriakkan Suporter Timnas Indonesia saat Dibantai Australia 5-1
Doa Khusus di Malam...
Doa Khusus di Malam Lailatul Qadar, Jangan Lupa Amalkan!
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 30: Kasih Menolak Diadopsi, Nurmala Tak Tinggal Diam
1 menit yang lalu
Its Family Time! Ramadan...
Its Family Time! Ramadan Makin Berwarna, Yuk Ajak Si Kecil Belajar Puasa Bareng Cocomelon GTV!
20 menit yang lalu
Kate Middleton Waspadai...
Kate Middleton Waspadai Meghan Markle yang Berencana Mencari Rumah di Inggris
40 menit yang lalu
Its Family Time! Ngabuburit...
It's Family Time! Ngabuburit Ditemani Obrolan Seru dan Kisah Inspiratif di Ramadan Sama Artis GTV!
1 jam yang lalu
Sinopsis Film Snow White...
Sinopsis Film Snow White Live Action, Petualangan dan Misi Menyelamatkan Kerajaan dari Ratu Jahat
1 jam yang lalu
Wargi Bandung Siap-siap!...
Wargi Bandung Siap-siap! Ngabuburit Bareng Pemain Sinetron Preman Pensiun 9 di Pesta Oke Ramadan RCTI 2025 di Bandung
1 jam yang lalu
Infografis
Ini Sebab Ancaman Turbulensi...
Ini Sebab Ancaman Turbulensi Pesawat Semakin Sering Terjadi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved