4 Alasan Serial Baru Extracurricular Layak Dapat Rating Tinggi
loading...

Extracurricular, serial Korea terbaru di Netflix, bakal memberi kamu wawasan tentang kejahatan yang dilakukan para remaja. Foto/Netflix
A
A
A
JAKARTA - Belum lama ini Netflix meluncurkan serial original Korea-nya yang kelima setelah "Kingdom", "My First First Love", "Love Alarm", dan "My Holo Love". Serialnya diberi judul "Extracurricular".
Pada 29 April lalu, seri bergenre kriminal remaja (teen crime) ini udah merilis 10 episode pertamanya. Ceritanya tentang sekelompok remaja yang punya aktivitas kriminal di balik kehidupan sekolah mereka.
![4 Alasan Serial Baru Extracurricular Layak Dapat Rating Tinggi]()
Foto: Netflix
Oh Jisoo (Kim Dong Hee) adalah siswa teladan yang besar dari keluarga yang orang tuanya bercerai. Ia punya pendapat bahwa mimpi adalah hal yang sangat mahal, terlebih untuk mereka yang lahir dari keluarga yang serba kekurangan. Akhirnya ia membuka bisnis ilegal lewat sebuah aplikasi untuk meraih mimpinya, yang ia perkirakan seharga 900 juta won.
Dengan latar kehidupan kelam remaja, serial ini emang belum punya rating sebesar "Kingdom" atau "Love Alarm". Padahal ceritanya dekat dengan realitas dan punya pesan yang bagus.
Nah, kalau kamu sampai sekarang belum nonton "Extracurricular", yang berikut ini mungkin bisa bikin kamu langsung tertarik untuk menontonnya.
1. PUNYA PESAN YANG SANGAT BAGUS
![4 Alasan Serial Baru Extracurricular Layak Dapat Rating Tinggi]()
Foto: Netflix
Selain menggambarkan realita kelam yang dialami Oh Jisoo, serial ini memberi pesan akan nilai-nilai kehidupan yang perlu ditekankan sejak dini. Serial ini juga menyadarkan akan kerasnya kehidupan dan berharganya sebuah mimpi. Bahkan untuk mendapatkan kehidupan normal pun sulit untuk mereka yang memiliki keterbatasan finansial.
Tiap akhir episode, ada pesan yang mengajak kita untuk lebih peka terhadap sekitar. “Jika mengenal remaja yang sedang kesulitan, beritahu bahwa mereka tidak sendiri, ” demikian salah satu pesan penting yang bisa kamu temukan dalam serial ini.
Pada 29 April lalu, seri bergenre kriminal remaja (teen crime) ini udah merilis 10 episode pertamanya. Ceritanya tentang sekelompok remaja yang punya aktivitas kriminal di balik kehidupan sekolah mereka.

Foto: Netflix
Oh Jisoo (Kim Dong Hee) adalah siswa teladan yang besar dari keluarga yang orang tuanya bercerai. Ia punya pendapat bahwa mimpi adalah hal yang sangat mahal, terlebih untuk mereka yang lahir dari keluarga yang serba kekurangan. Akhirnya ia membuka bisnis ilegal lewat sebuah aplikasi untuk meraih mimpinya, yang ia perkirakan seharga 900 juta won.
Dengan latar kehidupan kelam remaja, serial ini emang belum punya rating sebesar "Kingdom" atau "Love Alarm". Padahal ceritanya dekat dengan realitas dan punya pesan yang bagus.
Nah, kalau kamu sampai sekarang belum nonton "Extracurricular", yang berikut ini mungkin bisa bikin kamu langsung tertarik untuk menontonnya.
1. PUNYA PESAN YANG SANGAT BAGUS

Foto: Netflix
Selain menggambarkan realita kelam yang dialami Oh Jisoo, serial ini memberi pesan akan nilai-nilai kehidupan yang perlu ditekankan sejak dini. Serial ini juga menyadarkan akan kerasnya kehidupan dan berharganya sebuah mimpi. Bahkan untuk mendapatkan kehidupan normal pun sulit untuk mereka yang memiliki keterbatasan finansial.
Tiap akhir episode, ada pesan yang mengajak kita untuk lebih peka terhadap sekitar. “Jika mengenal remaja yang sedang kesulitan, beritahu bahwa mereka tidak sendiri, ” demikian salah satu pesan penting yang bisa kamu temukan dalam serial ini.
Lihat Juga :