Pesan Tersembunyi dari Tata Rambut Karakter Para Perempuan dalam Serial 'Bridgerton'

Selasa, 19 Januari 2021 - 16:31 WIB
loading...
Pesan Tersembunyi dari...
Para karakter perempuan dalam serial Bridgerton punya tatanan rambut dengan arti tertentu. Foto/Liam Daniel, Netflix
A A A
LOS ANGELES - Selain ceritanya yang bikin gemas, tata busana dan rambut dari para karakter perempuan dalam serial Netflix " Bridgerton " juga bikin penonton terpukau.

Serial ini mengambil latar waktu abad ke-19 (1800-an) di London, dan memotret kehidupan kalangan bangsawan dan kelas menengah di kota tersebut.

Untuk tata rambut, penata rambut Adam James Philips mengambil inspirasi dari masa Yunani Kuno, yang memang memengaruhi gaya mode pada masa itu.

Bukan cuma itu, gaya rambut para pemeran utama perempuannya juga disesuaikan dengan karakter yang mereka mainkan. Berikut ulasannya, mengutip dari preview.ph .

1. DAPHNE BRIDGERTON

Pesan Tersembunyi dari Tata Rambut Karakter Para Perempuan dalam Serial 'Bridgerton'

Liam Daniel/Netflix

Karakter yang diperankan Phoebe Dynevor ini punya ciri khas tatanan rambut yang dibuat ikal atau melingkar-lingkar. Gaya ini sangat tren pada zamannya, dan membawa pesan bahwa Daphne adalah perempuan yang punya keinginan mencari cinta sejatinya. Demi hal tersebut, dia pun berusaha mengikuti standar kecantikan pada masa itu.

Selain itu, tata rambutnya saat melakukan 'debut' pada acara sosial, yaitu dengan kepangan ke atas, memperlihatkan leher dan kalungnya yang secara fisik sama-sama menunjukkan pesonanya sebagai seorang perempuan cantik yang siap untuk dinikahi.

2. ELOISE BRIDGERTON

Pesan Tersembunyi dari Tata Rambut Karakter Para Perempuan dalam Serial 'Bridgerton'

Liam Daniel/Netflix
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Review Karma, Drama...
Review Karma, Drama Korea Terbaru Shin Min-ah yang Gelap dan Sarat Intrik
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Drama Korea Weak Hero...
Drama Korea Weak Hero Class 1 2022 Jadi Viral, Posisi Pertama di Netflix
5 Drama Korea Terbaik...
5 Drama Korea Terbaik Park Bo Gum selain When Life Gives You Tangerines
Penjelasan Ending Newtopia...
Penjelasan Ending Newtopia dan Kemungkinan Hadirnya Season 2
Rekomendasi
Kawal Nova Arianto Menggema...
Kawal Nova Arianto Menggema di Medsos, Erick Thohir: Hak Prerogatif Pergantian Pelatih Ada di PSSI
Negara Ini Kembali Larang...
Negara Ini Kembali Larang Rakyatnya Kunjungi Israel, Marah atas Pembantaian di Gaza
Mantan PM Malaysia Abdullah...
Mantan PM Malaysia Abdullah Ahmad Badawi Meninggal Dunia
Berita Terkini
Miss Indonesia Monica...
Miss Indonesia Monica Sembiring Bangun Akses Air Bersih di Kampung Ciseke Banten
5 jam yang lalu
Gagas Proyek Pembangunan...
Gagas Proyek Pembangunan Air Bersih, Miss Indonesia Ungkap Antusias Warga
5 jam yang lalu
YIPB, OVO, dan Grab...
YIPB, OVO, dan Grab Luncurkan Uji Coba MBG di Sekolah Khusus Tangerang Raya
7 jam yang lalu
BWAP Miss Indonesia,...
BWAP Miss Indonesia, 300 Warga Banten akan Nikmati Air Bersih dan Fasilitas MCK
8 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Resmikan Program Air Bersih BWAP Miss Indonesia di Kampung Ciseke Banten
8 jam yang lalu
Perbandingan Karier...
Perbandingan Karier Militer Pangeran William vs Harry, Siapa Lebih Berdedikasi?
9 jam yang lalu
Infografis
Pertama dalam Sejarah,...
Pertama dalam Sejarah, Italia Dipimpin Perdana Menteri Perempuan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved