Ini Sejumlah Momen Emas Prosesi Akad Nikah Atta Halilintar-Aurel Hermansyah

Sabtu, 03 April 2021 - 13:07 WIB
loading...
A A A
Momen-momen emas Atta dan Aurel akan semakin lengkap dengan adanya pemutaran video klip Anang dan Ashanty sebagai persembahan istimewa untuk Atta dan Aurel.

Akad nikah akan diakhiri dengan prosesi sungkeman dan permohonan restu. Atta dan Aurel akan sungkem dan memohon restu kepada Anang, Ashanty, dan ibu kandungnya, Krisdayanti. Keduanya juga akan sungkem kepada kakek dan nenek Atta, Umar Faruk dan Yulvia.

Baca juga: Akad Nikah, Atta Halilintar Lepas Headband dan Gunakan Peci

Sementara itu, pelaksanaan foto bersama para tamu dan pengantin digelar di setiap jeda iklan. Sedikitnya ada tiga kali sesi foto bersama seperti yang tercantum dalam rundown yang diterima MNC Portal.
(nug)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1341 seconds (0.1#10.140)