Alasan Park Seo-Joon jadi Ikonis Anak Muda Korea dan 3 Fakta Menarik tentangnya

Rabu, 05 Mei 2021 - 11:50 WIB
loading...
Alasan Park Seo-Joon...
Park Seo-joon jadi simbol anak muda Korea yang sehat dan bersinar berkat citra baiknya. Foto/The Oozoo
A A A
JAKARTA - Sudah 10 tahun Park Seo-joon berkiprah di industri hiburan dan membuatnya menjadi salah satu aktor terkenal dan dihormati di Korea Selatan.

Aktor berusia 32 tahun ini pertama kali menarik perhatian masyarat lewat drama berjudul "Dream High 2", yang juga diisi oleh aktor dan aktris terkenal seperti Kang So-ra, Jung Jin-woon, Park Ji-youn GOT7, dan JB GOT7.

Dengan kepopuleran yang diraihnya saat ini, bintang utama drama "Itaewon Class" ini pun mampu menjaganya dengan baik. Citranya bisa dibilang bersih, dan dia pun memanfaatkan popularitasnya untuk melakukan hal-hal yang berdampak positif.

Contohnya, pada awal pandemi COVID-19 melanda, Seo-joon menyumbangkan USD82.850 atau 100 juta won (Rp1,1 miliar) untuk membantu komunitas di Daegu yang sangat terdampak pandemi untuk membeli peralatan medis yang diperlukan pasien.

Ini membuat Park Seo-joon jadi sosok aktor 'Kelas A' yang menjadi "simbol anak muda yang sehat" dan "simbol anak muda yang bersinar" seperti disebut olehUnique Entertainment News di OBS .

Di tengah citra sempurnanya, Park Se-joon juga punya beberapa hal dalam kehidupannya yang belum banyak orang tahu. Berikut ulasannya.

1. STATUS HUBUNGAN DAN RUMOR PACARAN

Alasan Park Seo-Joon jadi Ikonis Anak Muda Korea dan 3 Fakta Menarik tentangnya

Foto: tvN

Saat ini, status hubungan aktor tersebut masih lajang, tapi dia sempat dirumorkan berpacaran dengan beberapa lawan mainnya dalam drama atau acara TV. Di antaranya pada 2015, Seo-joon dirumorkan berpacaran dengan Baek Jin-hee. Rumor ini muncul karena chemistrykeduanya yang terlihat kuat di layar.

Baca Juga: 11 Aktor, Aktris, dan Grup Idol Korea yang Mendapat Gelar 'Nasional'
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jabat Dirut PT PFN,...
Jabat Dirut PT PFN, Ifan Seventeen Pamer Punya Rumah Produksi Sejak 2019
Ifan Seventeen Jawab...
Ifan Seventeen Jawab Kritikan Jadi Dirut PT PFN: Netizen Tahunya Aku Penyanyi
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
Deretan Artis Soroti...
Deretan Artis Soroti Ifan Seventeen Jadi Dirut PT PFN: Puncak Komedi!
5 Drama Korea dengan...
5 Drama Korea dengan Rating Tertinggi Maret 2025, Nomor 2 Kisah Cinta Lintas Zaman
Perjuangan Nunung Jadi...
Perjuangan Nunung Jadi Tulang Punggung Keluarga, Nafkahi Anak, Cucu, hingga Adik
7 Drama Korea yang Dibintangi...
7 Drama Korea yang Dibintangi Kim Soo Hyun, Queen of Tears tentang Suami Istri Bermasalah
Rekomendasi
Satu Dekade, Lionel...
Satu Dekade, Lionel Group Komit Beri Pelayanan Terbaik ke Pelanggan dan Mitra Bisnis
9 Kombes Digeser Jenderal...
9 Kombes Digeser Jenderal Listyo Sigit Prabowo ke Lemdiklat Polri pada Mutasi Maret 2025
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Berita Terkini
Profil dan Biodata Adrian...
Profil dan Biodata Adrian Maulana, Artis yang Banting Setir Jadi Ahli Finansial
3 jam yang lalu
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
4 jam yang lalu
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
4 jam yang lalu
Berbagi Kasih, CIBIS...
Berbagi Kasih, CIBIS Park Gelar Santunan Anak Yatim
5 jam yang lalu
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
5 jam yang lalu
Meriahnya Ramadan di...
Meriahnya Ramadan di Summarecon Villaggio Outlets, Sajikan Beragam Hiburan
5 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Komodo hanya...
3 Alasan Komodo hanya Dapat Ditemukan di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved