Dua Hari Diperiksa Polisi, Begini Kondisi Anji setelah Ditangkap karena Narkoba

Senin, 14 Juni 2021 - 08:16 WIB
loading...
Dua Hari Diperiksa Polisi,...
Musisi Anji. Foto/IG @duniamanji
A A A
JAKARTA - Musisi Erdian Aji Prihartanto alias Anji ditangkap oleh Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat di studionya yang terletak di kawasan perumahan mewah di Cibubur, Jakarta Timur, pada Jumat (11/6).

Dari penangkapan tersebut, Unit 1 Narkoba Polres Metro Jakarta Barat di bawah pimpinan Kanit AKP Hary Gasgari menyita barang bukti berupa ganja dan sejumlah bukti lain dalam jumlah banyak serta beragam.



Hingga kini, Anji disebut masih menjalani pemeriksaan usai ditangkap pada Jumat (11/6) kemarin pukul 19.30 WIB. Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Barat juga masih harus mendalami bukti yang dimiiki Anji, termasuk sejak kapan pria 42 tahun tersebut mengonsumsi narkoba.

"Saat ini sedang menjalani pemeriksaan. Kami baru menangkapnya, kita butuh pendalaman, kita perlu ungkap dulu bukti-bukti yang ada di lapangan. Jadi nanti saat rilis kami akan sampaikan secara lengkap," ungkap Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Ady Wibowo di hadapan awak media, Minggu (13/6).



Anji disebut ditangkap sendiri di studionya. Setelah menjalani dua hari pemeriksaan, Kombes Pol Ady Wibowo mengatakan bahwa Anji berada dalam keadaan sehat. "(Kondisi Anji) sehat," tandasnya.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Merasa Tidak Bersalah,...
Merasa Tidak Bersalah, Pangeran Harry Bangga Cerita Pernah Pakai Narkoba
Justin Bieber Kembali...
Justin Bieber Kembali Diduga Gunakan Narkoba, Kepergok Pegang Ganja
Postingan Terakhir Penyanyi...
Postingan Terakhir Penyanyi Wheesung usai Ditemukan Meninggal di Apartemennya: Diet Selesai
Pertunangan Selena Gomez...
Pertunangan Selena Gomez Diduga Jadi Penyebab Penderitaan Mental Justin Bieber
Disebut Kecanduan Narkoba,...
Disebut Kecanduan Narkoba, Justin Bieber Klarifikasi Tubuhnya yang Kurus
Cerita Fariz RM Pakai...
Cerita Fariz RM Pakai Narkoba Lagi, Ada Masalah Keluarga sejak Tahun Lalu
Alasan Fariz RM Berkali-kali...
Alasan Fariz RM Berkali-kali Konsumsi Narkoba: Tekanan Popularitas Buat Saya Tergelincir
Perjalanan Karier Fariz...
Perjalanan Karier Fariz RM, Musisi Legendaris yang Kembali Terjerat Kasus Narkoba
Riwayat Kasus Narkoba...
Riwayat Kasus Narkoba Fariz RM, Pertama Kali Ditangkap 2007
Rekomendasi
Gibran Buat Konten Bonus...
Gibran Buat Konten Bonus Demografi, PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja Gitu Lho!
Loyalitas kepada Pemimpin...
Loyalitas kepada Pemimpin dalam Versi Islam, Begini Penjelasannya
Kejati Lampung Tetapkan...
Kejati Lampung Tetapkan 2 Tersangka Korupsi Jalan Tol, Negara Dirugikan Rp66 Miliar
Berita Terkini
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
1 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 48: Kasih yang Diusir dan Terungkapnya Fakta tentang Jannah
41 menit yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 2: Daru Bikin Kecewa Gara-gara Gagal Ajak Sahabat Bertemu Idola
1 jam yang lalu
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
2 jam yang lalu
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
2 jam yang lalu
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
3 jam yang lalu
Infografis
45.000 Polisi Diterjunkan,...
45.000 Polisi Diterjunkan, 1.000 Perusuh Ditangkap di Prancis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved