5 Aktris Ini Pernah Perankan Hantu dalam Film, Intip Wajah Cantik Mereka yang Berubah Seram

Sabtu, 03 Juli 2021 - 14:01 WIB
loading...
5 Aktris Ini Pernah...
Elena Victoria pemeran tokoh hantu Ivana dalam film Danur 2. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Seorang aktris dituntut mampu memerankan karakter apa pun yang mereka terima. Tak terkecuali peran hantu dalam film horor. Tidak mau nanggung, para aktris ini juga tak keberatan menyulap wajah mereka menjadi sangat menyeramkan.

Horor menjadi salah satu genre film yang digandrungi masyarakat Indonesia. Film ini identik dengan sosok hantu yang menyeramkan.



Beberapa aktris papan atas Indonesia pernah memainkan karakter hantu dalam film horor. Para aktris ini juga melakukan proses makeup untuk menyulap wajah cantik mereka menjadi menyeramkan. Berikut lima di antaranya.

1. Amanda Manopo, Sajen (2018)

5 Aktris Ini Pernah Perankan Hantu dalam Film, Intip Wajah Cantik Mereka yang Berubah Seram


Dalam film ini Amanda Manopo berperan sebagai Alanda yang menjadi hantu setelah meninggal bunuh diri. Penampilan cantiknya ditutupi makeup yang tebal hingga menunjukkan kesan pucat dan wajah pecah-pecah.

2. Luna Maya, Suzanna: Bernapas dalam Kubur (2018)

5 Aktris Ini Pernah Perankan Hantu dalam Film, Intip Wajah Cantik Mereka yang Berubah Seram


Luna Maya di sini memerankan tokoh Suzanna, sang ratu film horor Indonesia. Untuk keperluan film ini, Luna harus merias wajahnya secara simpel namun efektif, layaknya mendiang Suzanna di film-film terdahulunya.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2394 seconds (0.1#10.140)