Citra Kirana Bagikan Tips Menjaga Kemesraaan dengan Rezky Aditya

Kamis, 09 September 2021 - 04:34 WIB
loading...
Citra Kirana Bagikan...
Meski kasus yang menimpa Rezky Aditya terus bergulir, namun sang istri, Citra Kirana seolah tak mau ambil pusing. / Foto: Instagram
A A A
JAKARTA - Aktor Rezky Aditya belakangan ini menjadi buah bibir netizen. Artis tampan tersebut belum lama ini dilaporkan atas dugaan penelantaran anak oleh Wenny Ariani.

Baca juga: Disorot Hotman Paris Hutapea, Kasus Emak-Emak Curi Susu di Blitar Berakhir Damai

Seperti diketahui, nama Wenny Ariani sempat mengejutkan publik lantaran mengaku memiliki anak di luar nikah dengan Rezky. Dia lalu menggugat sang aktor untuk status hukum sang putri ke Pengadilan Negeri Tangerang pada 30 Juni 2021.

Meski kasus ini terus bergulir, namun istri Rezky, Citra Kirana seolah tak mau ambil pusing. Di media sosial Instagramnya, aktris yang akrab disapa Ciki ini kerap mengunggah momen-momen mesra dengan sang suami dan putra semata wayangnya, Keene Atharrazka Adhitya.

Ciki, baru-baru ini, juga membagikan alasannya jarang bertengkar dengan sang suami. "Tips kenapa kalian bisa jarang berantem sbg suami-istri?" tanya netizen saat sesi Q & A di Instagramnya, Rabu, 8 September 2021.

Bagi Ciki, dia dan suami merasa saling bersyukur menerima satu sama lain. Hal itulah yang menjadi kunci mereka tampak selalu akur dan mesra di media sosial.

Sambil menjawab pertanyaan netizen di Instagram Story-nya, aktris 27 tahun ini terlihat sedang bersama Rezky di dalam mobil. Mereka membuat video "boomerang" singkat.

Baca juga: Dapat Timbulkan Trauma, Apa Alasan Orang Melakukan Ghosting dalam Hubungan?

"Bersyukur dan saling menerima aja satu sama lain. Klise, tapi kalo dipraktekin Insya Allah pasti bisa," tulis Ciki di Instagram Story-nya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Deretan Artis Soroti...
Deretan Artis Soroti Ifan Seventeen Jadi Dirut PT PFN: Puncak Komedi!
Perjuangan Nunung Jadi...
Perjuangan Nunung Jadi Tulang Punggung Keluarga, Nafkahi Anak, Cucu, hingga Adik
Angelina Jolie Tuding...
Angelina Jolie Tuding Brad Pitt Sabotase Kariernya di Hollywood
Nunung Tolak Tawaran...
Nunung Tolak Tawaran Sule Tinggal di Rumahnya, Lebih Nyaman Ngekos
Uang di ATM Sisa Rp100...
Uang di ATM Sisa Rp100 Ribu, Nunung Sempat Tak Bisa Beli Obat
Nunung Gadaikan Sertifikat...
Nunung Gadaikan Sertifikat Rumah dan BPKB Mobil, Tiap Bulan Bayar Rp22,3 Juta
Wendy Walters Klarifikasi...
Wendy Walters Klarifikasi Tuduhan Childfree saat Menikah dengan Reza Arap: Gue Mau Anak!
Nunung Stres Bolak-balik...
Nunung Stres Bolak-balik Solo-Jakarta untuk Berobat dan Bekerja hingga Idap Asam Lambung Kronis
Keluarga Khawatir Justin...
Keluarga Khawatir Justin Bieber Alami Masalah Kesehatan Serius, Berat Badan Turun Drastis
Rekomendasi
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Krakatau Steel dan Pindad...
Krakatau Steel dan Pindad Perkuat Sinergi untuk Kemandirian Industri Pertahanan
Berita Terkini
Seperti Kim Soo Hyun,...
Seperti Kim Soo Hyun, Artis Ini Pacari Anak di Bawah Umur
8 menit yang lalu
Bobon Santoso Mualaf...
Bobon Santoso Mualaf Tanpa Beritahu Istri, Ucap Syahadat secara Spontan
48 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 14: Heboh Sosok Misterius di Desa Cinada
1 jam yang lalu
Suparman Reborn 4: Anting...
Suparman Reborn 4: Anting Aneu Dicuri oleh Duo Maling, Suparman Segera Bertindak
1 jam yang lalu
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
2 jam yang lalu
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
2 jam yang lalu
Infografis
10 Negara dengan Anggaran...
10 Negara dengan Anggaran Pertahanan Tertinggi pada 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved