Keren! Putri Aldi Bragi-Ikke Nurjannah Raih IPK Tertinggi Fakultas Hukum UI

Minggu, 19 September 2021 - 14:14 WIB
loading...
Keren! Putri Aldi Bragi-Ikke...
Ikke Nurjanah bersama Siti Adira Kania, putri tunggalnya. Foto/Instagram Ikke Nurjanah
A A A
JAKARTA - Putri Ikke Nurjanah dan Aldi Bragi , Siti Adira Kania, baru saja menyelesaikan kuliahnya di Fakultas Hukum Universitas Indonesia (UI). Tak sekadar lulus, Adira rupanya juga menjadi mahasiswa peraih IPK tertinggi.

Momen wisuda Adira yang digelar secara virtual diabadikan oleh Ikke Nurjanah melalui Instagram Story-nya.



"Wisudawan peraih IPK tertinggi dari Fakultas Hukum adalah Siti Adira Kania S.H, IPK, 3,78," kata pembawa acara wisuda virtual itu, dikutip pada Minggu (19/9/2021).

Pada momen wisuda itu, terlihat Adira didampingi oleh Aldi Bragi yang mengenakan batik biru lengan panjang dan juga sang ibu, Ikke Nurjanah. Senyum langsung mengembang dari wajah Adira ketika namanya disebut sebagai peraih IPK tertinggi.

Keren! Putri Aldi Bragi-Ikke Nurjannah Raih IPK Tertinggi Fakultas Hukum UI


Saat wisuda, biasanya wisudawan akan mendapat pengesahan langsung oleh rektor dengan memindahkan tali pada topi toga dari kiri ke kanan. Namun, karena kali ini wisuda digelar secara virtual, pengesahan tersebut dilakukan oleh sang ayah. Terlihat, Aldi Bragi melakukan pemindahan tali toga Adira saat pengumuman.

"Siti Adira Kania, S.H, cumlaude. Prestasi peraih IPK tertinggi Fakultas Hukum," ujar sang pembawa acara saat Aldi memindahkan tali pada topi toga Adira.



Melalui Instagram pribadinya, Ikke sebagai ibu mengungkapkan rasa syukur dan bangganya kepada sang putri.

"Alhamdulillah terima kasih ya Allah Proud of you @adirakania," tulis Ikke di kolom keterangan.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Paula Verhoeven Curhat...
Paula Verhoeven Curhat Salat Id Tanpa Anak, Singgung Pentingnya Belajar Memaafkan
Dul Jaelani Curhat Tantangan...
Dul Jaelani Curhat Tantangan Jadi Anak Ahmad Dhani, Sering Dibandingkan
Zaskia Gotik Melahirkan...
Zaskia Gotik Melahirkan Anak Ketiga Berjenis Kelamin Laki-laki
Velove Vexia Merasa...
Velove Vexia Merasa Jadi Ibu usai Melahirkan Anak Pertama: Kebahagiaan Kecil Kami Telah Tiba
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Elon Musk Sambut Kelahiran...
Elon Musk Sambut Kelahiran Anak ke-14 dengan Shivon Zilis, Namanya Seldon Lycurgus
Kiky Saputri Sempat...
Kiky Saputri Sempat Takut Baby Blues usai Melahirkan: Sudah Siapkan Fisik dan Mental
Kayesha Nadha Khairi...
Kayesha Nadha Khairi Nama Anak Pertama Kiky Saputri, Artinya Pemberian Tuhan yang Cantik
Ashley St Clair Desak...
Ashley St Clair Desak Elon Musk Akui Anaknya dan Selesaikan Kesepakatan Pengasuhan
Rekomendasi
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
Berita Terkini
4 Potret Renata Kusmanto,...
4 Potret Renata Kusmanto, Istri Fachri Albar yang Jadi Sorotan Netizen
7 menit yang lalu
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
1 jam yang lalu
10 Daftar Nama Brainrot...
10 Daftar Nama Brainrot Anomali, Fenomena Kemunduran Mental di Era Digital yang Viral
9 jam yang lalu
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
10 jam yang lalu
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
10 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
10 jam yang lalu
Infografis
10 Kota dengan Konsumsi...
10 Kota dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved