Selain BTS, Ini Deretan Musisi yang Eksis dalam Marvel Cinematic Universe

Rabu, 17 November 2021 - 19:14 WIB
loading...
Selain BTS, Ini Deretan...
Banyak musisi dunia yang nama dan karyanya muncul dalam film-film Marvel Cinematic Universe. Foto/Marvel, Disney
A A A
JAKARTA - Sebagai produk budaya pop, film-film dalam Marvel Cinematic Universe (MCU) tentunya juga tak lepas dari lagu-lagu dan musisi populer dunia.

Dalam banyak film MCU , musisi rock hingga pop bermunculan dalam berbagai format. Dari yang hadir lewat penampakan kaus band yang dipakai karakter utama, penyebutan nama grup, hingga musik yang terdengar dalam sebuah scene.

Yang terbaru adalah film Eternals yang menyebut nama BTS dalam salah satu scene-nya. Adegan yang dimaksud adalah saat Kingo (Kumail Nanjiani), karakter Eternal yang menjadi aktor Bollywood, mengatakan bahwa dalam filmnya, BTS akan menjadi cameo.

Sementara dalam scene lainnya, lagu duet Jimin dan V BTS yang berjudul Friends menjadi latar adegan. Lagu ini secara resmi juga masuk dalam album soundtrack Eternals.

Nah, selain BTS, berikut sederet nama band dan penyanyi yang eksis dan diakui dalam semesta film Marvel alias MCU.


CAPTAIN MARVEL


1. NINE INCH NAILS


Selain BTS, Ini Deretan Musisi yang Eksis dalam Marvel Cinematic Universe

Foto: Walt Disney Studios Motion Pictures

Carol Danvers alias Captain Marvel (Brie Larson) dalam banyak sceneterlihat memakai kaus band rock legendaris asal Amerika Serikat Nine Inch Nails (NIN). Kemunculan nama band ini pada akhirnya menghasilkan kolaborasi antara NIN dan Marvel untuk kaus edisi terbatas.

2.GARBAGE
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Film John Wick 5 Dilanjutkan...
Film John Wick 5 Dilanjutkan Tanpa Keanu Reeves, Benar-benar Mati di Chapter 4?
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Deretan Film yang Bikin Mata Segar Saat Sahur di Big Movies Platinum Spesial Sahur GTV!
Pilihan Lagu Favorit...
Pilihan Lagu Favorit Raja Charles Bikin Pangeran William Kecewa, Tak Ada Taylor Swift
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Teror Monster & Aksi Spektakuler di Big Movies Platinum Setiap Habis Berbuka!
7 Fakta Mickey 17, Kolaborasi...
7 Fakta Mickey 17, Kolaborasi Bong Joon Ho dan Robert Pattinson dalam Fiksi Ilmiah Satir
Penyebab Daredevil Buta,...
Penyebab Daredevil Buta, Kecelakaan Mobil Membuat Indranya ke Titik Manusia Super
Weekend Seru Nonton...
Weekend Seru Nonton Film Transformers di VISION+, Link Nonton di Sini
Marvel Bunuh Pahlawan...
Marvel Bunuh Pahlawan Fantastic Four
Rekomendasi
Profil Bripda Muhammad...
Profil Bripda Muhammad Ferarri, Polisi Aktif yang Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
Diduga Bermotif Politik,...
Diduga Bermotif Politik, Israel Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Komunitas Druze di Suriah
Naik 14%, BSI Siapkan...
Naik 14%, BSI Siapkan Uang Tunai Rp42,88 Triliun Menjelang Idulfitri 1446 H
Berita Terkini
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
4 jam yang lalu
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
4 jam yang lalu
Ustaz Derry Sulaiman...
Ustaz Derry Sulaiman Sebut Denny Sumargo dan Willie Salim Akan Segera Mualaf
5 jam yang lalu
Kim Soo Hyun yang Pertama...
Kim Soo Hyun yang Pertama Kali Mendekati Kim Sae Ron dan Menyatakan Cinta
6 jam yang lalu
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
6 jam yang lalu
Ini Solusi Kulit Sehat...
Ini Solusi Kulit Sehat dan Bercahaya di Tengah Gaya Hidup Aktif
7 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved