Pasangan Artis Korea yang Hubungannya Langgeng, Kisahnya Mengharukan!
loading...
A
A
A
5. Min Hyo-rin dan Taeyang Big Bang
![Pasangan Artis Korea yang Hubungannya Langgeng, Kisahnya Mengharukan!]()
Foto: Instagram @__youngbae__
Keduanya mengumumkan berpacaran pada 2013, dengan usia aktris Min Hyo-rin dua tahun lebih tua dibanding Taeyang. Perbedaan usia serta karier Big Bang yang saat itu tengah menjulang tinggi membuat hubungan mereka sangat disorot media dan masyarakat.
Menyadari kepopuleran Taeyang, Hyo-rin pun memutuskan menjaga sikap dan ucapannya, dan memilih untuk tak banyak menceritakan hubungan mereka kepada publik. Saat itu juga tak banyak yang tahu bahwa keduanya kerap putus sambung.
Pada 2018, keduanya menikah, tapi harus langsung berpisah karena Taeyang mesti menjalani wajib militer. Untungnya, mereka tetap menjaga hubungan dengan sang suami yang rajin mengirim bunga dan surat tulisan tangan. Sementara Hyo-rin selalu datang ke markas setiap minggu.
Taeyang menyelesaikan tugas militernya pada 10 November 2019, dan pada 6 Desember lalu, keduanya mengumumkan bahwa Hyo-rin telah melahirkan anak pertama mereka yang berjenis kelamin laki-laki.

Foto: Instagram @__youngbae__
Keduanya mengumumkan berpacaran pada 2013, dengan usia aktris Min Hyo-rin dua tahun lebih tua dibanding Taeyang. Perbedaan usia serta karier Big Bang yang saat itu tengah menjulang tinggi membuat hubungan mereka sangat disorot media dan masyarakat.
Menyadari kepopuleran Taeyang, Hyo-rin pun memutuskan menjaga sikap dan ucapannya, dan memilih untuk tak banyak menceritakan hubungan mereka kepada publik. Saat itu juga tak banyak yang tahu bahwa keduanya kerap putus sambung.
Pada 2018, keduanya menikah, tapi harus langsung berpisah karena Taeyang mesti menjalani wajib militer. Untungnya, mereka tetap menjaga hubungan dengan sang suami yang rajin mengirim bunga dan surat tulisan tangan. Sementara Hyo-rin selalu datang ke markas setiap minggu.
Taeyang menyelesaikan tugas militernya pada 10 November 2019, dan pada 6 Desember lalu, keduanya mengumumkan bahwa Hyo-rin telah melahirkan anak pertama mereka yang berjenis kelamin laki-laki.
(ita)
Lihat Juga :