Mayang dan Chika Tak Mampu Bayar Perawatan Rp90 Juta, Dibuat Konten hingga Diduga Cuma Gimmick

Senin, 21 Februari 2022 - 20:48 WIB
loading...
A A A
"Ih apaan sih, pakai dicabut segala tuh benang. Dipasang aja sakit, pake dicabut lagi," timpal Chika.

"Ya daripada nggak bisa bayar," kata Mayang lagi.

Mayang dan Chika Tak Mampu Bayar Perawatan Rp90 Juta, Dibuat Konten hingga Diduga Cuma Gimmick


Melihat video tersebut, beberapa netizen menilai nota pembayaran perawatan Mayang dan Chika itu tidak mencerminkan nilainya yang nyaris Rp100 juta. Di sisi lain, ada juga netizen yang menyebut video itu hanyalah gimmick agar Mayang dan Chika mendapat perhatian publik.

"Bon nya kaya bon pecel lele...," kata @ndache_permata.

"Udah jangan di up, biar anyep," timpal @n_ntatat.

"Itu pura2 mereka buat konten yutub," ujar @desiiiiiii80.

"@desiiiiiii80 bener biar cuannya makin banyak," celetuk anggrifransisca_.
(tsa)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2424 seconds (0.1#10.140)