Mudik Naik Kereta? Beli Tiketnya di Mister Aladin Aja karena Ada Diskon Gede-gedean!

Selasa, 12 April 2022 - 08:34 WIB
loading...
Mudik Naik Kereta? Beli...
Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Sudah jadi tradisi menahun kalau masyarakat Indonesia mudik kala lebaran. Ajang mudik ini dimaksud untuk menjalin silaturahmi dengan keluarga di kampung halaman yang biasanya sudah lama tidak bertemu.

Berbicara mengenai mudik, biasanya masyarakat lebih memilih untuk menggunakan transportasi umum. Dan, kereta masih menjadi andalan orang-orang untuk mudik. Selain harganya yang terjangkau, kereta juga dikenal anti macet karena memiliki jalur sendiri.



Karenanya, tak heran jika tiket kereta cepat habis terjual. Nah, jika Anda berencana untuk mudik menggunakan kereta pada lebaran tahun ini, Anda bisa membelinya di Mister Aladin. Karena selain harga tiketnya yang terjangkau, Mister Aladin juga memberikan promo diskon tambahan.

Ya, melalui Banjir Promo Berkah (Barokah) Train, Anda bisa mendapatkan diskon tiket kereta hingga 20 persen jika bertransaksi di Mister Aladin. Menariknya, Anda bisa memesan tiket kereta untuk rute mana saja yang tersedia di seluruh Indonesia lho!

Anda juga tak perlu khawatir soal payment, karena promo ini berlaku untuk pembayaran kartu debit maupun kredit. Jadi, Anda bisa lebih leluasa dalam bertransaksi karena kemudahan opsi pembayaran yang disediakan oleh Mister Aladin.

Yuk, segera kunjungi website Mister Aladin atau download aplikasi Mister Aladin di Google Play Store dan App Store untuk pesan tiket kereta karena promonya hanya sampai 15 April 2022 saja! Buruan check-out sebelum kehabisan karena kuota promo per harinya terbatas! Untuk informasi lebih lanjut, Anda bisa mengunjungi link berikut ini: https://www.misteraladin.com/promotions/barokahtrain.



Tentang Mister Aladin

Diluncurkan pada November 2015 dan berada di bawah naungan MNC Group, Mister Aladin adalah perusahaan berbasis online yang memulai perjalanannya sebagai penyedia kebutuhan traveling, seperti hotel, tiket pesawat, tiket kereta, tur, dan aktivitas.

Sejak 2020, Mister Aladin memperluas jenis usahanya dengan membuat sub brand bernama AladinMall yang menyediakan kebutuhan harian, seperti bahan pangan, perlengkapan rumah tangga, produk kesehatan, alat elektronik, dan sebagainya.

Melalui beragam produk ini, Mister Aladin terus berusaha untuk memenuhi beragam kebutuhan konsumen dengan menjadi one-stop shopping platform. Info lebih lanjut mengenai Mister Aladin, silakan kunjungi www.misteraladin.com atau download aplikasi Mister Aladin di Google Play Store atau App Store.

Ikuti juga Mister Aladin di media sosial: Facebook (@MisterAladin), Twitter (@misteraladinid), Instagram (@misteraladin), dan TikTok (@misteraladin.id).
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1146 seconds (0.1#10.140)