Bilqis Sukses Puasa Satu Bulan Full, Ayu Ting Ting Beri Hadiah Photo Card BTS

Senin, 02 Mei 2022 - 11:37 WIB
loading...
Bilqis Sukses Puasa...
Ayu Ting Ting merayakan Lebaran 2022 bersama orangtua, adik, dan putri semata wayangnya. Foto/Instagram Ayu Ting Ting
A A A
DEPOK - Putri Ayu Ting Ting , Bilqis Khumairah Razak , berhasil menjalankan puasa Ramadhan tahun ini secara penuh. Karena itu, Ayu memberinya kado spesial nan berkesan.

Karena Bilqis sangat mengidolai boyband Korea BTS, Ayu Ting Ting berinisiatif memberi kado photo card BTS.

"Bilqis alhamdulillah puasanya full, tahun ini tahun ketiga puasanya full, dapet hadiah, dia minta photo card BTS," kata Ayu Ting Ting di kediamannya, Depok, Jawa Barat, Senin (2/5/2022).



Pelantun Alamat Palsu ini juga mengungkapkan cara ia mengajari sang putri untuk menjalani puasa di bulan Ramadhan. Ayu meniru cara didik sang ayah saat dirinya masih kecil.

"Karena saya dari kecil sama ayah ibu udah dididik puasa terus, jadi apa yang dari ayah dan ibu didik ke saya, saya turunin ke Bilqis," cerita Ayu Ting Ting.

Karena puasa sudah menjadi kewajiban orang yang beragama Islam, maka Ayu Ting Ting harus ajari Bilqis sejak dini.





"Jadi Bilqis mau nggak mau ya harus, karena itu kewajiban dia," ungkap Ayu.

Kado pemberian Ayu Ting Ting itu sebelumnya sudah diunggah di akun Instagram sang pedangdut.

"Bilqis, senang nggak? Dapat apa?" tanya Ayu Ting Ting pada Bilqis.

"Photocard," kata Bilqis sambil memamerkan photocard V BTS ke arah ibunya," jawab Bilqis.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Libur Lebaran, Ayu Ting...
Libur Lebaran, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga ke Jepang
Lebaran Ayu Ting Ting...
Lebaran Ayu Ting Ting Tak Sama Lagi, Ini Sosok yang Dirindukan
Lebaran 2025, Ayu Ting...
Lebaran 2025, Ayu Ting Ting Bersyukur Pekerjaan Lancar dan Rezeki Berlimpah
Hampir Terlambat Salat...
Hampir Terlambat Salat Idulfitri, Keluarga Ayu Ting Ting Terburu-buru Menuju Masjid
Robby Purba Mampir ke...
Robby Purba Mampir ke Warung Ayah Ojak: Kisah Inspiratif Orang Tua Ayu Ting Ting
Robby Purba Mampir ke...
Robby Purba Mampir ke Warung Ayah Ojak, Kisah Inspiratif di Balik Cabang Kedua
Robby Purba Bincang...
Robby Purba Bincang Seru dengan Orang Tua Ayu Ting Ting di Warung Ayah Ojak
Ayu Ting Ting Batal...
Ayu Ting Ting Batal Nikah Lagi meski Sempat Dilamar, Ikhlas Tutup 2024 Tanpa Pendamping Hidup
Billy Syahputra Ternyata...
Billy Syahputra Ternyata Sudah Lama Naksir Ayu Ting Ting, Puji sang Pedangdut Cantik
Rekomendasi
Tragisnya Vietnam U-17!...
Tragisnya Vietnam U-17! Dari Posisi Teratas hingga ke Dasar Klasemen Grup B
Riwayat Pendidikan Matthew...
Riwayat Pendidikan Matthew Baker, Pemain Timnas Indonesia U-17 yang Sempat Tolak Negeri Kanguru
Akun Meta Teen Kini...
Akun Meta Teen Kini Tersedia di Facebook dan Messenger, Ini Fungsinya
Berita Terkini
Pesan Titiek Puspa kepada...
Pesan Titiek Puspa kepada Anak: Gusti Allah Monggo Kulo Dipundut
12 menit yang lalu
Mengenal Titiek Puspa...
Mengenal Titiek Puspa Sejak Usia 9 Tahun, Anggun: Indonesia Kehilangan Ibu Musiknya
22 menit yang lalu
Dewa Budjana Mengenang...
Dewa Budjana Mengenang Titiek Puspa: Selamat Jalan Legenda Musik
49 menit yang lalu
Jenazah Titiek Puspa...
Jenazah Titiek Puspa Dimakamkan Hari Ini di TPU Tanah Kusir
52 menit yang lalu
Titiek Puspa Meninggal...
Titiek Puspa Meninggal Dunia, Tohpati: Ramadan Kemarin Ternyata Jadi Rekaman Terakhir
1 jam yang lalu
Sebelum Meninggal, Titiek...
Sebelum Meninggal, Titiek Puspa Masih Sempat Tuntaskan Syuting 3 Episode Acara TV
1 jam yang lalu
Infografis
Syarat Penderita Diabetes...
Syarat Penderita Diabetes Diperbolehkan untuk Puasa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved