10 Karakter Anime Ini Bisa Membaca Pikiran Orang Lain

Minggu, 05 Juni 2022 - 12:12 WIB
loading...
10 Karakter Anime Ini...
Karakter anime yang bisa membaca pikiran orang lain tergolong langka. Hanya sedikit orang yang bisa melakukannya meski ada konsekuensi yang harus ditanggung. (Foto: YouTube)
A A A
Karakter anime yang bisa membaca pikiran orang lain ini biasanya cukup unik. Kemampuan mereka ini bisa mereka pakai untuk berbuat kebaikan atau kejahatan. Yang jelas, ada yang harus berhati-hati dengan kekuatan mereka ini.

Di anime, para karakter biasanya dibekali dengan senjata sihir ataupun kekuatan super yang luar biasa. Namun, ada juga yang memiliki kemampuan unik seperti melakukan telepati dan membaca pikiran. Pemilik kekuatan seperti ini bisa merasakan emosi, pikiran, dan ingatan orang lain.

Jika dicermati, kemampuan ini sebenarnya sangat berguna. Terlebih untuk mengumpulkan banyak informasi dari orang lain, ataupun mencari kelemahan yang dimilikinya. Mengutip CBR, berikut deretan karakter anime yang dapat membaca pikiran orang lain!



1. Anya Forger — Spy x Family
10 Karakter Anime Ini Bisa Membaca Pikiran Orang Lain

Anya diketahui sebagai esper. Dia memiliki kemampuan membaca pikiran orang lain. Dengan penampilan dan tingkahnya yang menggemaskan, tentu orang lain tidak mengetahui kemampuannya ini, termasuk “orangtuanya”, Loid dan Yor.

Anya sempat menggunakan kekuatannya ini saat ujian masuk Akademi Eden. Namun, ternyata kemampuannya ini memiliki efek samping. Dia akan menjadi pusing atau lelah apabila bertemu banyak orang. Ini karaena terlalu banyaknya sumber pikiran yang masuk saat Anya berada di keramaian.

2. Ino Yamanaka — Naruto
10 Karakter Anime Ini Bisa Membaca Pikiran Orang Lain

Ino merupakan kunoichi dari klan Yamanaka. Dia tergabung di Tim Asuma bersama Shikamaru dan Choji. Soal kekuatan, dia bisa menggunakan Shintenshin no Jutsu yang menjadi teknik khas klannya. Kemampuan ini memungkinkan dirinya untuk mengambil alih kesadaran orang lain.

Namun, kekuatannya tak sebatas itu saja. Seperti ayahnya Inoichi, dia bisa menggunakan kemampuan untuk menyelami pikiran orang lain. Hal ini sangat berguna untuk mencari informasi dari musuh yang tidak menolak berbicara.

3. Piccolo — Dragon Ball
10 Karakter Anime Ini Bisa Membaca Pikiran Orang Lain

Piccolo adalah anak dari Raja Piccolo. Namekian ini diketahui dendam kepada Goku yang telah mengalahkan ayahnya. Selain memiliki kekuatan regenerasi dan bisa terbang, Piccolo juga bisa membaca pikiran orang lain. Kekuatan ini disebut sebagai Telepati. Kemampuannya ini membuatnya dapat membaca pikiran orang-orang saat sedang berkomunikasi dengan lainnya. Mirip seperti penyadapan telepati.

4. Nodoka Miyazaki — Negima Magister Negi Magi
10 Karakter Anime Ini Bisa Membaca Pikiran Orang Lain

Nodoka Miyazaki merupakan gadis kutu buku yang pemalu di kelasnya. Sebagai anggota Kelompok Eksplorasi Perpustakaan, dia banyak menghabiskan waktunya di perpustakaan. Nodoka bisa membaca pikiran orang lain melalui sebuah bukunya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Eiichiro Oda Goda Penggemar...
Eiichiro Oda Goda Penggemar One Piece lewat Buah Iblis
Spoiler Boruto Two Blue...
Spoiler Boruto Two Blue Vortex Chapter 20, Rilis di Jepang 19 Maret 2025
Its Family Time! Babak...
Its Family Time! Babak Epik Perjalanan Naruto Jadi Pahlawan Konoha, Jangan Lewatkan!
Vegeta Bakal Mati di...
Vegeta Bakal Mati di Akhir Dragon Ball, Kalah Lawan Black Frieza
Film Gundam Live-Action...
Film Gundam Live-Action Rilis Poster Perdana, Ceritanya Ikuti Alur Anime Klasik 1979
Spesial untuk Anime...
Spesial untuk Anime Lovers! Full Aksi Sihir yang Epik, GTV Hadirkan Black Clover Temani Family Time!
Film Jujutsu Kaisen...
Film Jujutsu Kaisen Tayang 2025, Masa Depan Anime Menggunakan Visual Sekuel Culling Game
5 Karakter Terkuat Anime...
5 Karakter Terkuat Anime Dandadan, Nomor 1 Tangkap Seluruh Pasukan Kur
Rekomendasi
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
Berita Terkini
5 Tanda Rumah Tangga...
5 Tanda Rumah Tangga Barack Obama dan Michelle Mulai Retak, Isu Perselingkuhan Muncul
29 menit yang lalu
Riwayat Kasus Narkoba...
Riwayat Kasus Narkoba Fachri Albar, 2007 Masuk DPO hingga Menyerahkan Diri
1 jam yang lalu
Tindakan Nekat Pangeran...
Tindakan Nekat Pangeran Harry Picu Keretakan Baru dengan William
3 jam yang lalu
Taiwan Ajak Wisatawan...
Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia Liburan, Sajikan Kuliner Halal hingga Alam Menawan
10 jam yang lalu
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
11 jam yang lalu
Artis FA Ditangkap Terkait...
Artis FA Ditangkap Terkait Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Ciri-cirinya
12 jam yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved