Ini 5 Kelebihan Memiliki Sistem Smart Home di Era Modern

Jum'at, 24 Juni 2022 - 08:53 WIB
loading...
A A A
3. Fleksibel

Percaya atau tidak, smart home memang terbukti mempermudah hidup. Pasalnya, saat Anda ingin mengganti perabotan elektronik di rumah dengan yang baru, Anda hanya perlu mengintegrasikan alat tersebut ke dalam sistem.

Tanpa smart home Anda mungkin harus memelajari sistem baru setiap mengganti atau menambah perabot elektronik dengan yang baru. Akan tetapi, dengan adanya teknologi terbaru ini, Anda hanya perlu mengganti atau menambahkan alat elektronik tersebut ke dalam sistem agar langsung bisa dikontrol melalui sistem yang sama.

4. Kualitas hidup meningkat

Pemasangan rumah pintar saat ini memang tergolong memerlukan biaya yang tidak sedikit. Akan tetapi, hal itu akan meningkatkan kualitas hidup keluarga. Artinya, memasang smart home dapat menjadikan keluarga hidup dengan kecanggihan teknologi serta menghadirkan kemudahan pada aktivitas di rumah Anda.

5. Keamanan rumah meningkat

Pemasangan sensor khusus yang diletakkan di depan pintu akan menjadikan tidak sembarang orang bisa keluar masuk rumah Anda. Ini juga menjadi salah satu kelebihan dari rumah pintar. Sensor tersebut dapat beragam, mulai dari fingerprint, password, atau foto wajah. Dengan begitu, rumah Anda akan menjadi lebih aman.

Tidak hanya itu, manfaat smart home juga mampu mengawasi lingkungan sekitar rumah menggunakan kamera pengintai serta mendeteksi adanya pergerakan mencurigakan dalam rumah. Untuk itu Anda tidak perlu lagi berkeliling rumah mengecek keamanan sebelum tidur, sebab semuanya sudah dapat dilakukan dengan bantuan rumah pintar.

Banyak sekali manfaat yang bisa Anda dapatkan jika memiliki smart home system, bukan? Nah, bagi Anda yang tertarik, Anda bisa membeli perangkatnya di Arbit Official Store yang tersedia di AladinMall by Mister Aladin dengan diskon spesial hingga 70%!

Dengan konsep One Stop Solution for Your Smart Home Needs, Arbit menjual berbagai produk pendukung sistem smart home untuk rumah Anda. Mulai dari Smart Wifi Door Lock With Fingerprint Card PIN Key Doorbell, Smart Wifi Curtain / Gorden Motor + Remote + Rail, Zigbee Smart Temperature and Humidity Sensor, ARBIT Wifi Smart Wall Switch / Saklar works with Alexa Google 3 Gang, dan masih banyak lagi produk lainnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Liburan Hemat dengan...
Liburan Hemat dengan Kereta! Diskon Rp25.000 Bikin Perjalanan Makin Nyaman
Libur Lebaran Lebih...
Libur Lebaran Lebih Hemat! Hotel Super Nyaman Diskon 20%
Konferensi Bisnis: Investasi...
Konferensi Bisnis: Investasi Penting untuk Jangka Panjang Perusahaan
Strategi Memilih Penerbangan...
Strategi Memilih Penerbangan untuk Perjalanan Bisnis yang Lebih Produktif
Solusi Efektif untuk...
Solusi Efektif untuk Mengelola Anggaran Perjalanan Dinas
Menikmati Liburan Seru...
Menikmati Liburan Seru Tanpa Stres soal Biaya
Diskon s.d Rp100.000!...
Diskon s.d Rp100.000! Liburan Impian dengan Tiket Pesawat Terjangkau
Kiat Memaksimalkan Pameran...
Kiat Memaksimalkan Pameran untuk Meningkatkan Peluang Bisnis
Mengatasi Tantangan...
Mengatasi Tantangan dalam Mengadakan Meeting di Hotel
Rekomendasi
DPR Harap Sistem Baru...
DPR Harap Sistem Baru Pengiriman Pekerja Migran Indonesia ke Saudi Bisa Maksimalkan Perlindungan
Efek Perang Dagang,...
Efek Perang Dagang, Harga Emas Ukir Sejarah Baru Tembus Level USD3.000
Kereta Lebaran Jarak...
Kereta Lebaran Jarak Jauh Masih Tersedia 1,4 Juta Kursi
Berita Terkini
Apakah Boleh Minum Kopi...
Apakah Boleh Minum Kopi saat Sahur? Perhatikan 5 Hal Ini Agar Tidak Dehidrasi
46 menit yang lalu
IU Blak-blakan Akui...
IU Blak-blakan Akui Syuting When Life Gives You Tangerines dalam Keadaan Mabuk
1 jam yang lalu
Alasan Sebenarnya Ratu...
Alasan Sebenarnya Ratu Camilla Menikah dengan Raja Charles III, Bukan demi Kekuasaan
2 jam yang lalu
Bobon Santoso Diblokir...
Bobon Santoso Diblokir Istri usai Mualaf, Kini Hubungan Kembali Membaik
3 jam yang lalu
Akses Kesehatan Makin...
Akses Kesehatan Makin Mudah, Klinik Damessa Hadir di Pondok Bambu
4 jam yang lalu
Pemakaman Barbie Hsu...
Pemakaman Barbie Hsu Diiringi Tangis Keluarga di Tengah Hujan dan Kabut Tebal
4 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved