Dilaporkan Razman Arif Nasution ke Polda Sumut, Uya Kuya: Gue Masih Ikuti Aturan

Kamis, 14 Juli 2022 - 11:59 WIB
loading...
Dilaporkan Razman Arif...
Uya Kuya menanggapi dengan santai soal kabar dirinya dilaporkan Razman Arif Nasution di Polda Sumatera Utara. / Foto: MPI/Lintang Tribuana
A A A
JAKARTA - Uya Kuya menanggapi dengan santai soal kabar dirinya dilaporkan Razman Arif Nasution di Polda Sumatera Utara. Dia tak ada masalah dengan langkah hukum yang dilakukan Razman tersebut.

"Ya enggak apa-apa gue sebagai warga negara yang baik, gue masih ikutin aturan," ujar Uya Kuya saat ditemui di kawasan Pejaten, Jakarta Selatan, Rabu, 13 Juli 2022.

Menurutnya, setiap masyarakat memiliki hak membuat laporan kepada pihak berwajib. Tetapi kembali lagi, semuanya tergantung dengan bukti-bukti yang diserahkan.

Baca juga: Jalani Prosesi Sungkeman Jelang Pernikahan, Via Vallen Tak Kuasa Tahan Air Mata

"LP itu diterima atau enggak, itu tergantung bukti-buktinya. LP itu jalan atau enggak juga tergantung polisi ini lihat bukti, ini kuat atau enggak, cukup memenuhi unsur atau enggak," tuturnya.

Uya pun yakin bahwa pihak kepolisian akan bekerja dengan profesional. Mereka bakal menangani kasus yang memang memenuhi bukti-bukti kuat.

"Gue rasa polisi Indonesia juga profesional, presisi, dia akan menjalani kasus yang memang ini memenuhi unsur. Enggak mungkin diada-adain, polisi juga pasti punya tanggung jawab ke masyarakat juga," beber presenter 47 tahun itu.

Sebagaimana diketahui, Razman Arif Nasution melaporkan Uya Kuya di Polda Metro Sumatera Utara atas kasus dugaan pencemaran nama baik pada 24 Juni 2022.

Baca juga: Enggak Mau Nikah Beda Agama, Nikita Mirzani Putuskan John Hopkins

Sang pengacara tak terima, merasa dirinya disinggung dalam salah satu konten di kanal YouTube Uya yang menampilkan fotonya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kristen Stewart dan...
Kristen Stewart dan Dylan Meyer Resmi Menikah, Acara Digelar Tertutup
Jenazah Ricky Siahaan...
Jenazah Ricky Siahaan Diautopsi di Jepang, Diperkirakan Tiba Hari Jumat
Dian Sastro Ajak Perempuan...
Dian Sastro Ajak Perempuan Indonesia Terus Berdaya dan Berkarya di Hari Kartini
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Gagal Capai Kesepakatan Cerai, Kekayaan Rp1,12 Triliun Jadi Rebutan
Hotman Paris Bela Paula...
Hotman Paris Bela Paula Verhoeven, Pertanyakan Bukti Perselingkuhan
Profil Ricky Siahaan,...
Profil Ricky Siahaan, Gitaris Seringai yang Meninggal saat Konser di Jepang
Justin Bieber dan Hailey...
Justin Bieber dan Hailey Baldwin Dikabarkan Akan Segera Pisah, Pernikahan di Ujung Tanduk
Jon Bon Jovi Dikabarkan...
Jon Bon Jovi Dikabarkan Meninggal Dunia, Penggemar Geger
Cinta Laura Prihatin...
Cinta Laura Prihatin Marak Kasus Pelecehan Seksual: Aku Sakit Hati
Rekomendasi
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Kedubes Vatikan Bakal...
Kedubes Vatikan Bakal Dibuka Besok untuk Masyarakat yang Ingin Berkabung Paus Fransiskus
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
7 jam yang lalu
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
7 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
7 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
7 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
8 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
8 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved