Inilah Deretan Selebritas dan Figur Publik yang Tampil Istimewa di Red Carpet Jagantara

Kamis, 11 Agustus 2022 - 23:51 WIB
loading...
Inilah Deretan Selebritas...
Dalam acara malam Heritage Diplomacy yang diinisiasi Warisan Budaya Indonesia (WBI) Foundation, turut digelar red carpet Jagantara. / Foto: MPI/Aldhy Chandra
A A A
JAKARTA - Dalam acara malam Heritage Diplomacy yang diinisiasi Warisan Budaya Indonesia (WBI) Foundation, digelar red carpet Jagantara yang memperlihatkan deretan selebritas dan public figure dengan tampilan istimewa.

Mereka berhasil meng-highlight keindahan wastra nusantara ala mereka masing-masing. Ada yang tampil edgy dengan sentuhan ethnic, ada juga yang memang tampil tradisional.

Nah, di artikel ini kami mencoba memperlihatkan beberapa tampilan selebritas dan public figure yang sangat mencuri perhatian. Siapa saja mereka?

Baca juga: Rayakan Kekayaan Budaya, Menlu Retno Angkat Jempol pada Heritage Diplomacy Jagantara

1. Liliana Tanoesoedibjo dan Yanti Airlangga

Inilah Deretan Selebritas dan Figur Publik yang Tampil Istimewa di Red Carpet Jagantara

(Foto: MPI/Aldhy Chandra)

Dua sosok hebat ini hadir di acara Jagantara dengan sangat memesona. Liliana Tanoesoedibjo tampil memukau dengan dress emas yang terinspirasi dari kebaya. Edgy style kebaya tersebut dipadukan dengan kain songket yang indah.

Di momen ini, Chairwoman MNC Group, Liliana Tanoesoedibjo mengenakan dress rancangan Didiet Maulana. "Ini koleksi Didiet Maulana dan persiapannya last minute. Indah sekali gaunnya dan tetap ada wastra Nusantara-nya," kata Liliana Tanoesoedibjo, yang juga salah satu Founder WBI Foundation.

Lalu, ada Yanti Airlangga. Dia di malam ini mengenakan jubah velvet merah marun yang sangat megah. Outfit tersebut pun merupakan rancangan desainer Didiet Maulana. Yanti benar-benar terlihat menawan di malam ini.

2. Wulan Guritno dan kekasih
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Alasan Paula Verhoeven...
Alasan Paula Verhoeven Tak Dapat Nafkah Iddah setelah Cerai dari Baim Wong
Hotman Paris Tawari...
Hotman Paris Tawari Paula Verhoeven Jadi Aspri: Saya Akan Buat Kamu Ceria
Bau Melati hingga Sosok...
Bau Melati hingga Sosok Gaib! Robby Purba Gali Cerita Horor Jelita Jely di Rumah Baru
Robby Purba Kaget! Ternyata...
Robby Purba Kaget! Ternyata Rumah Baru Jelita Jely di Tangerang Selatan Berhantu
Robby Purba Kupas Santet...
Robby Purba Kupas Santet Dunia Penyanyi Bersama Jelita Jely di Kanal YouTube
Aktor Jepang Mizuki...
Aktor Jepang Mizuki Itagaki Ditemukan Meninggal setelah Hilang sejak Awal Tahun
Bantah Selingkuh, Paula...
Bantah Selingkuh, Paula Verhoeven Siap Pertanggungjawabkan Ucapannya hingga ke Akhirat
Putri Anne Ungkap Pernikahannya...
Putri Anne Ungkap Pernikahannya dengan Arya Saloka Sempat Tak Direstui Keluarga
Baim Wong Tak Keberatan...
Baim Wong Tak Keberatan Bayar Nafkah Mut'ah Rp1 Miliar untuk Paula Verhoeven
Rekomendasi
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Berita Terkini
Makna Sabtu Suci, Hari...
Makna Sabtu Suci, Hari Hening Jelang Kebangkitan Yesus Kristus di Perayaan Paskah
43 menit yang lalu
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
7 jam yang lalu
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJINEP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
8 jam yang lalu
50 Ucapan Paskah 2025...
50 Ucapan Paskah 2025 Penuh Doa, Harapan, Kasih untuk Keluarga dan Sahabat
8 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Hari...
10 Contoh Ucapan Hari Paskah untuk Teman Kantor, Penuh Semangat dan Makna Positif
9 jam yang lalu
Sinopsis Film Mangku...
Sinopsis Film Mangku Pocong, Ketika Pocong, Pesugihan, dan Keluarga Jadi Teror Tak Terlupakan
10 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved