Pergi Umrah Bersama sang Anak, Larissa Chou Tulis Pesan Haru

Kamis, 01 September 2022 - 19:11 WIB
loading...
Pergi Umrah Bersama...
Larissa Chou bersama putranya, Yusuf. Foto/Instagram Larissa Chou
A A A
JAKARTA - Larissa Chou diketahui tengah melaksanakan ibadah umrah di tanah suci. Tak sendiri, mantan istri Alvin Faiz itu juga memboyong sang putra tercinta, Muhammad Yusuf Alvin Ramadhan.

Larissa Chou tak lupa mengunggah video singkat mengenai perjalanan ibadahnya itu di akun Instagram pribadi. Dalam viideo tersebut terlihat dia sedang berjalan bersama Yusuf.



Ada hal menarik yang ditulis Larissa Chou dalam keterangan pada unggahan itu. Dia menulis pesan haru tentang kasih sayang seorang ibu untuk anaknya.

"Dunia mamah akan selalu baik2 saja... selagi Yusuf di samping mamah," tulis Larissa, dikutip Kamis (1/9/2022).

Meski saat ini merasa belum menjadi ibu yang sempurna untuk sang anak, Larissa yakin Yusuf pasti mengerti dan selalu menyayanginya. "Kita mungkin belum bisa menjadi ibu yang sempurna.. tapi bagi anak kira.. ibunya adalah dewi mereka," tulis Larissa.



"Bagi mereka kita sudah sempurna," tambahnya.

Ya, Larissa Chou kini memang tengah menjalani ibadah umrah dengan anak semata wayangnya, Yusuf. Perempuan keturunan Tionghoa itu kembali melakukan ibadah umrah setelah memutuskan pindah ke agama Islam beberapa tahun lalu.

Larissa Chou didapuk sebagai brand ambassador sebuah skincare terkenal. Bersama Mawar AFI, mereka berangkat ke tanah suci untuk berumrah.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Celine Evangelista Menangis...
Celine Evangelista Menangis Cium Kakbah, Perjalanan Perdana ke Tanah Suci usai Mualaf
Celine Evangelista Umrah...
Celine Evangelista Umrah Perdana usai Mualaf: Aku Bersaksi Tidak Ada Tuhan Selain Allah
Velove Vexia Merasa...
Velove Vexia Merasa Jadi Ibu usai Melahirkan Anak Pertama: Kebahagiaan Kecil Kami Telah Tiba
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Elon Musk Sambut Kelahiran...
Elon Musk Sambut Kelahiran Anak ke-14 dengan Shivon Zilis, Namanya Seldon Lycurgus
Kiky Saputri Sempat...
Kiky Saputri Sempat Takut Baby Blues usai Melahirkan: Sudah Siapkan Fisik dan Mental
Kayesha Nadha Khairi...
Kayesha Nadha Khairi Nama Anak Pertama Kiky Saputri, Artinya Pemberian Tuhan yang Cantik
Ashley St Clair Desak...
Ashley St Clair Desak Elon Musk Akui Anaknya dan Selesaikan Kesepakatan Pengasuhan
Nama Panggilan Anak...
Nama Panggilan Anak Mahalini dan Rizky Febian Gabungan dari Kedua Neneknya
Rekomendasi
Trump: Senin adalah...
Trump: Senin adalah Hari Besar bagi Konflik Ukraina
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
Cak Imin Dorong Sinergi...
Cak Imin Dorong Sinergi Antarkementerian untuk Hilangkan Kemiskinan Ekstrem pada 2026
Berita Terkini
Pangeran Harry Minta...
Pangeran Harry Minta Maaf pada Raja Charles dan William usai Pertemuan Rahasia
25 menit yang lalu
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
36 menit yang lalu
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
1 jam yang lalu
Sarwendah Penasaran...
Sarwendah Penasaran dr Richard Lee Jadi Mualaf, Banyak Tanya soal Prosesnya
2 jam yang lalu
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
3 jam yang lalu
Nama Belakang Tak Biasa...
Nama Belakang Tak Biasa Pangeran George, Putri Charlotte, dan Louis yang Jarang Diketahui
4 jam yang lalu
Infografis
Gejala HMPV pada Anak,...
Gejala HMPV pada Anak, Penyakit yang Mewabah di China
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved