4 Film Jepang untuk 13 Tahun ke Atas, Nomor 2 Hits Banget

Selasa, 20 September 2022 - 15:07 WIB
loading...
A A A
Selanjutnya ada One Piece Film: Red. Film anime yang tengah ramai diperbincangkan ini juga cocok disaksikan oleh remaja di atas 13 tahun.

Lembaga Sensor Film Indonesia sendiri pun telah menetapkan One Piece Film: Red ini memiliki rating usia 13+. Untuk itu, kamu yang memiliki usia di atas 13 tahun bisa menyaksikan film yang mulai tayang di bioskop Tanah Air pada 21 September 2022.

3. One Week Friends

4 Film Jepang untuk 13 Tahun ke Atas, Nomor 2 Hits Banget

(Foto: mydramalist.com)

Selanjutnya ada film One Week Friends. Film ini juga cocok disaksikan remaja karena mengisahkan kisah cinta yang lucu dan ringan.

Film ini berkisah tentang Hase Yuki dan Fujimiya Kaori, dua siswa sekolah yang sudah bersahabat sejak pertemuan mereka. Seiring berjalannya waktu, Hase mulai tertarik dengan Fujimiya dan mencoba mencari cara untuk mendekatinya.

4. Dragon Ball Superhero

4 Film Jepang untuk 13 Tahun ke Atas, Nomor 2 Hits Banget

(Foto: imdb.com)

Satu lagi adalah film Dragon Ball Superhero. Film anime ini juga memiliki rating 13 tahun ke atas.

Baca juga: Drakor Love In Contract Ungkap Awal Mula Cinta Segitiga Park Min Young
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2446 seconds (0.1#10.140)