Sinopsis Love in Contract dan Deskripsi Karakternya, Drama Terbaru Park Min-Young Tayang Hari Ini

Rabu, 21 September 2022 - 17:34 WIB
loading...
Sinopsis Love in Contract...
Love in Contract menjadi drama korea komedi romantis terbaru dari Park Min-young. Foto/tvN
A A A
JAKARTA - Love in Contract adalah drama Korea komedi romantis terbaru dengan bintang Park Min-young. Serial ini tayang di tvN dan Prime Video.

Park Min-young dikenal sebagai ratu drama komedi romantis yang belakangan kembali ke genre yang dikuasainya itu. Setelah beken dengan What's Wrong with Secretary Kim, When The Weather Is Fine, Her Private Live, serta Forecasting Love and Weather, kini ia kembali dengan Love in Contract.

Love in Contract akan dirilis mulai 21 September, dan episode baru ditayangkan tiap Rabu dan Kamis. Sebelum menontonnya, kamu bisa menyimak panduan menontonnya terlebih dahulu.

Sinopsis Love in Contract

Sinopsis Love in Contract dan Deskripsi Karakternya, Drama Terbaru Park Min-Young Tayang Hari Ini

Foto: tvN

Love in Contract bercerita tentang perempuan bernama Choi Sang-eun. Ia menawarkan jasa menjadi pasangan palsu bagi para pria lajang saat mereka akan menghadiri acara-acara tertentu.

Ia punya klien setia yang sudah bertahun-tahun menggunakan jasanya, yaitu Jung Ji-ho. Lalu ada juga klien baru bernama Kang Hae-jin. Masalah jadi rumit saat Sang-eun menyadari dirinya jatuh cinta pada dua orang tersebut secara bersamaan.

Love in Contract disutradarai Nam Sung-woo yang pernah membesut drama komedi romantis populer 100 Days My Prince, Weightlifting Fairy Kim Bok-Joo, dan My Roommate Is A Gumiho. Adapun penulis skenarionya adalah Ha Gu-dam, dan drama ini menjadi debutnya sebagai penulis drama.

Deskripsi Para Karakternya

1. Choi Sang-Eun (Park Min-Young)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gannibal Season 2 Resmi...
Gannibal Season 2 Resmi Hadir, Misteri Kian Kelam dan Mencekam
Gegara Kim Soo Hyun,...
Gegara Kim Soo Hyun, Netizen Tuntut Produksi Blu-Ray Queen Of Tears Dibatalkan
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun 2 Kali Ancam Kim Sae Ron, Netizen Bingung soal Ganti Rugi Queen Of Tears
Penyebab Film Real Jeblok,...
Penyebab Film Real Jeblok, Dibintangi Kim Soo Hyun
IU Blak-blakan Akui...
IU Blak-blakan Akui Syuting When Life Gives You Tangerines dalam Keadaan Mabuk
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
5 Drama Korea dengan...
5 Drama Korea dengan Rating Tertinggi Maret 2025, Nomor 2 Kisah Cinta Lintas Zaman
7 Drama Korea yang Dibintangi...
7 Drama Korea yang Dibintangi Kim Soo Hyun, Queen of Tears tentang Suami Istri Bermasalah
Rekomendasi
Kelakar Prabowo Harga...
Kelakar Prabowo Harga Cabai Naik: Saran Saya, Jangan Terlalu Banyak Makan Pedas
Kisah Sukses Lilis Bangun...
Kisah Sukses Lilis Bangun Usaha Ternak Cacing, Kini Beromset 100 Juta Per Bulan
Fakultas AI UPH Menarik...
Fakultas AI UPH Menarik Perhatian, Menyambut Kunjungan Wakil Presiden RI
Berita Terkini
Suparman Reborn 4 :...
Suparman Reborn 4 : Bomber Kehilangan Motor, Akankah Suparman Menangkap Malingnya?
6 menit yang lalu
Rencana Pernikahan Selena...
Rencana Pernikahan Selena Gomez dan Benny Blanco Terungkap
32 menit yang lalu
Produksi Film Snow White...
Produksi Film Snow White Live Action Disebut Buat Orang Kehilangan Pekerjaan
1 jam yang lalu
Penguatan Infrastruktur...
Penguatan Infrastruktur Teknologi Jadi Kunci Peningkatan Layanan Kesehatan di Indonesia
1 jam yang lalu
Justin Bieber Kembali...
Justin Bieber Kembali Diduga Gunakan Narkoba, Kepergok Pegang Ganja
1 jam yang lalu
Ramadhan Peduli Negeri...
Ramadhan Peduli Negeri Hadirkan Kebahagiaan di Pelosok Indonesia hingga Kamp Pengungsi Palestina
2 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved