10 Drama Korea Komedi Romantis Rating Tertinggi di Viki
loading...
A
A
A

Foto: tvN
Serial arahan sutradara Kwon Young-II ini meraih skor sebesar 204.919 dengan rating 9,5. Doom At Your Service bercerita tentang percintaan antara dewa kehancuran Myeol-mang (Seo In-guk) dan perempuan penderita glioblastoma Tak Dong-kyung (Park Bo-young).
Suatu ketika Dong-kyung berteriak sambil memohon meminta kehancuran, pasalnya dirinya didiagnosis hanya bisa bertahan 100 hari (kurang lebih tiga bulan) oleh dokter. Saat itu juga dewa kehancuran Myeol-mang mendengar dan mengabulkan permintaan Dong-kyung. Hingga pada akhirnya Dong-kyung malah jatuh cinta kepada Myeol-mang, dan ingin terus mencintainya pada sisa 100 hari hidupnya.
3. Strong Woman Do Bong Soon (2017)

Foto: JTBC
Di posisi tiga teratas ada Strong Woman Do Bong Soon, karya sutradara Lee Hyung-min. Serial ini mendapatkan skor sebesar 237.514 dan rating 9,7.
Drama Korea ini bercerita tentang cinta segitiga antara Do Bong-soon (Park Bo-young) perempuan mungil yang punya kekuatan super, Ahn Min-hyuk (Park Hyung-sik) CEO perusahaan game, dan In Gook-doo (Kim Ji-soo) seorang detektif polisi.
2. True Beauty (2021)

Foto: tvN
True Beauty mendapatkan skor sebesar 366.672 dan rating 9,6. Drama ini diadaptasi dari webtoon Yeoshingangrim karya Yaongi.
Lihat Juga :