Tidak Kesulitan Beradegan Ciuman, Dimas Anggara dan Susan Sameh Ungkap Rahasianya

Kamis, 20 Oktober 2022 - 22:59 WIB
loading...
Tidak Kesulitan Beradegan...
Aktor Dimas Anggara sangat totalitas ketika dituntut beradegan mesra dengan lawan mainnya, Susan Saleh dalam film romantis berjudul Crazy Stupid Love. / Foto: Thomas Manggalla
A A A
JAKARTA - Aktor Dimas Anggara sangat totalitas ketika dituntut beradegan mesra dengan lawan mainnya, Susan Saleh dalam film romantis berjudul Crazy Stupid Love.

Suami Nadine Chandrawinata itu mengaku tak kesulitan untuk melakukan adegan mesra tersebut. Bahkan, dia hanya melakukan satu kali take untuk adegan ciuman yang sempurna dan meyakinkan di depan kamera.

"Aku lakukan ciuman itu hanya sekali take, enggak ada kesulitan sudah menyatu satu sama lain dengan Susan meski awalnya agak canggung," tutur Dimas Anggara saat jumpa pers screening film Crazy Stupid Love di XXI Plaza Senayan, Jakarta, Kamis (20/10/2022).

Baca juga: Pesulap Merah Ingin Buktikan Kemampuan Jindan saat Berjumpa di Ring Tinju

Dalam film Crazy Stupid Love, Dimas memerankan karakter Surya. Sosok yang diperankannya itu berjuang dalam menghadapi tantangan hidup sekaligus mencari cinta meski menjadi budak cinta (bucin) dalam proses tersebut.

"Surya itu orangnya seru banyak hal unik yang enggak kepikiran dilakukan olehnya, hahahaa..." ucap Dimas sembari tertawa.



Pada saat yang sama, Susan Sameh mengungkapkan bagaimana dirinya membangun chemistry dengan Dimas. Kunci utama mereka adalah menjalin kedekatan dengan banyak mengobrol atau bercanda.

"Kita senang bercanda, jadi dapat chemistry-nya. Enggak grogi. Pas mau take, baru coba serius, makanya ketika adegan ciuman bisa dilalui dengan tanpa banyak take," tutur mantan kekasih Ferro Wallandow itu.

Baca juga: Dibintangi Park Ju Hyun, The Forbidden Marriage Tayang Perdana 9 Desember 2022

Sementara itu, selain Dimas dan Susan Sameh, film yang disutradarai Mochamad Ainun Ridho dan diproduseri Sukhdev Singh ini juga dibintangi Ira Maya Sopha, Tio Pakusadewo, Chicco Kurniawan, Ibnu Jamil, Ayu Dyah Pasha, Epy Kusnandar, Je Sebastian, Greesella Adhalia, dan banyak lainnya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Film Indonesia Diadaptasi...
7 Film Indonesia Diadaptasi dari Lagu, Terbaru Komang
6 Fakta Menarik Film...
6 Fakta Menarik Film Jumbo, Animasi Karya Anak Bangsa yang Tembus 1,3 Juta Penonton
Tom Cruise Bocorkan...
Tom Cruise Bocorkan Adegan Ekstrem di Mission: Impossible - The Final Reckoning
Rekomendasi 4 Film Bertema...
Rekomendasi 4 Film Bertema Keluarga yang Bikin Lebaran Lebih Hangat dan Bermakna
4 Film Horor Indonesia...
4 Film Horor Indonesia Tayang April 2025, Muslihat Kisahkan Teror Mencekam di Panti Asuhan
12 Film Indonesia Tayang...
12 Film Indonesia Tayang April 2025, Ada Pengepungan di Bukit Duri
5 Rekomendasi Film Bioskop...
5 Rekomendasi Film Bioskop yang Bisa Ditonton Bareng Keluarga saat Lebaran 2025
5 Film Indonesia Tayang...
5 Film Indonesia Tayang saat Lebaran 2025, Ada Norma dan Pabrik Gula
Menguras Emosi, Tissa...
Menguras Emosi, Tissa Biani, Wulan Guritno, dan Yusuf Mahardika Totalitas dalam Film Norma: Antara Mertua dan Menantu
Rekomendasi
Sidang Suap Vonis Bebas...
Sidang Suap Vonis Bebas Ronald Tannur, Hakim Agung Soesilo Jadi Saksi
Jerman Tak Siap Hadapi...
Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia, Ini Sebabnya
Pengusaha China Ejek...
Pengusaha China Ejek Tarif Trump: Barang Mewah di AS Dibuat dengan Cost Murah
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 117: Misi Mulia Lingga & Perkembangan Kandungan Arini
16 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 214: Tantangan Biru Jelang Pelantikannya Jadi CEO
36 menit yang lalu
Dian Sastro Ajak Perempuan...
Dian Sastro Ajak Perempuan Indonesia Terus Berdaya dan Berkarya di Hari Kartini
56 menit yang lalu
5 Rekomendasi Sleeper...
5 Rekomendasi Sleeper Bus Jakarta - Bali untuk Perjalanan Nyaman dan Praktis
1 jam yang lalu
Mengenal Moluskum Kontagiosum,...
Mengenal Moluskum Kontagiosum, Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci
1 jam yang lalu
Mau Liburan Hemat? Unduh...
Mau Liburan Hemat? Unduh Bale By BTN untuk Solusi Hemat Tanpa Ribet
1 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved