5 Artis Korea yang Terlibat Rumor Kencan Paling Aneh, Nomor 3 Bikin Gempar

Kamis, 03 November 2022 - 19:05 WIB
loading...
5 Artis Korea yang Terlibat...
Artis Korea Selatan yang terlibat rumor kencan paling aneh cukup menggemparkan penggemarnya. / Foto: Allkpop
A A A
SEOUL - Artis Korea Selatan yang terlibat rumor kencan paling aneh cukup menggemparkan penggemarnya.

Artis-artis Korea sendiri kerap menarik perhatian netizen dunia, tak terkecuali Indonesia. Kehidupan pribadi mereka seringkali jadi sorotan dan konsumsi publik. Terlebih soal asmara.

Banyak selebritas Korea yang bikin gempar lantaran rumor kedekatannya dengan seleb lain.

Baca juga: Aksi Sophia Latjuba di Runway JFW 2023 Undang Decak Kagum Publik

Bahkan, beberapa di antaranya diisukan memiliki rumor kencan paling aneh dan tak biasa. Siapa saja seleb Korea yang terlibat rumor kencan paling aneh? Berikut informasinya.

1. Son Ye Jin

5 Artis Korea yang Terlibat Rumor Kencan Paling Aneh, Nomor 3 Bikin Gempar

(Foto: koreaboo.com)

Pertama ada Son Ye Jin. Aktris cantik sekaligus bintang drama Korea, Crash Landing On You ini ternyata pernah tertimpa rumor kencan yang tak biasa.

Pada 2011, dia sempat digosipkan menjalin hubungan sesama jenis dengan Yuri SNSD dan Han Ye Seul.

Sontak rumor itu pun langsung membuat istri Hyun Bin ini buka suara. Dia mengaku dirinya memang ingin menjadi lesbian. Namun, hal itu hanya ingin dia lakukan di dunia akting.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1727 seconds (0.1#10.140)