Exotic NTT Pasar Floratama Hadirkan Produk Ekraf Asli dari Labuan Bajo

Jum'at, 04 November 2022 - 17:56 WIB
loading...
Exotic NTT Pasar Floratama...
Pemerintah NTT dan BPOLBF menyelenggarakan expo bertajuk, Exotic NTT Pasar Floratama di Sarinah, Jakarta Pusat mulai dari tanggal 4 hingga 6 November 2022. Foto/Novie Fauziah/MPI
A A A
JAKARTA - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF), menyelenggarakan expo bertajuk, Exotic NTT Pasar Floratama di Sarinah, Jakarta Pusat, pada 4-6 November 2022.

Direktur Utama Badan Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) Shana Fatina mengatakan, kehadiran event ini bertujuan dalam rangka mendorong promosi pemasaran produk pariwisata dan ekonomi kreatif di area Flores, Alor, Lembata dan Bima (Floratama).

Shana melanjutkan, bahwa event ini sekaligus memperkenalkan kepada masyarakat bahwa Labuan Bajo bukan hanya sekadar Komodo saja, tapi juga produk-produk ekonomi kreatifnya (ekraf) pun tak kalah menarik.

"Jadi kita memperkenalkan semua produk yang ada di Labuan Bajo Flores. Tidak hanya experience wisatanya juga, tapi lebih penting adalah produk-produk ekraf yang ada di sana," katanya kepada MNC Portal saat ditemui di Sarinah, Jakarta Pusat, Jumat (04/11/2022).



Ada banyak produk ekraf dari Labuan Bajo yang masyarakat bisa temukan di Exotic NTT Pasar Floratama. Mulai dari kopi hingga tenun-tenun cantik asli Flores yang dibuat oleh para pengrajin asli di kawasan tersebut.

"Kalau kita ngomongin NTT itu biasanya orang yang dicari adalah kopi. Kita hadirkan di sini kopi terbaik dari Manggarai Timur, sekaligus kita menjelaskan juga, bagaimana signature produk dari indikasi geografis kopi arabika," tuturnya.

Shana menjelaskan, pameran ini merupakan salah satu upaya yang sejalan dengan arahan program Gerakan Bangga Buatan Indonesia (GBBI) yang bertujuan untuk mengembangkan dan memperkuat brand awareness.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Alasan Harus Liburan...
4 Alasan Harus Liburan ke Labuan Bajo Sekali Seumur Hidup
8 Pantai Terindah di...
8 Pantai Terindah di Labuan Bajo, Surga Ujung Flores
Menkomdigi Meutya Hafid...
Menkomdigi Meutya Hafid Kunjungi NTT, Ajak Masyarakat Kawal Penggunaan Internet pada Anak
Prilly Latuconsina Kagumi...
Prilly Latuconsina Kagumi Cara Masyarakat Pulau Alor Menangkap Ikan
3 Pantai Pulau Alor...
3 Pantai Pulau Alor yang Bikin Netizen Takjub, Prilly Latuconsina Perlihatkan Keindahan Bawah Laut
Festival Golo Koe Jadi...
Festival Golo Koe Jadi Wisata Religi Pertama di Labuan Bajo yang Masuk KEN 2024
5 Pantai Pasir Putih...
5 Pantai Pasir Putih Terindah di NTT, Nomor 4 Surga bagi Peselancar
Pasar dengan Pemandangan...
Pasar dengan Pemandangan Tercantik di Indonesia Ada di Pulau Alor NTT
Sandiaga Pastikan Insiden...
Sandiaga Pastikan Insiden Kapal Wisata Tenggelam di Labuan Bajo Sudah Ditangani
Rekomendasi
Jumlah Populasi Yamaha...
Jumlah Populasi Yamaha NMax di Indonesia dalam 1 Dekade
Legislator Perindo Hadiri...
Legislator Perindo Hadiri Lebaran Sekampung Rawa Buaya: Budaya Betawi Harus Dikembangkan
Elnusa Petrofin Perluas...
Elnusa Petrofin Perluas Distribusi BBM Pembangkit di Kalimantan Barat
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
23 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 124: Tragedi yang Menimpa Emil
1 jam yang lalu
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
1 jam yang lalu
Bunda Iffet Siapkan...
Bunda Iffet Siapkan 100 Seragam Putih untuk Slank sebelum Meninggal
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 17: Ancaman Devan Pada Jenny
3 jam yang lalu
Kaka Kenang Perjuangan...
Kaka Kenang Perjuangan Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Jerat Narkoba
4 jam yang lalu
Infografis
Arkeolog Temukan Wajah...
Arkeolog Temukan Wajah Asli Pribumi Eropa Barat dari dalam Gua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved