Ini Satu-Satunya Alasan Satoru Gojo Sangat Kuat di Jujutsu Kaisen

Senin, 14 November 2022 - 11:02 WIB
loading...
A A A

2. Domain Expansion: Muryokusho

Ini Satu-Satunya Alasan Satoru Gojo Sangat Kuat di Jujutsu Kaisen

Foto: Game Live Story

Seperti domain expansion lainnya, Muryokusho (Kekosongan Tak Terbatas) milik Satoru memaksa membawa targetnya ke ruangan terpisah. Di sana, targetnya tidak akan bisa melakukan apa pun. Tapi, di saat mereka menghabiskan beberapa detik di sana, mereka menyadari kalau mereka menerima semua jenis rangsangan dan informasi tanpa henti. Tapi, informasi itu tidak pernah lengkap. Domain Satoru sangat kuat sampai dia hanya butuh mengaktifkannya selama 0,2 detik untuk mengklaim kemenangan.

Siapa pun yang masuk domain itu akan merasa pikiran dan tindakan mereka terbatas kecuali mereka yang berada dalam kontak langsung dengannya. Itulah mengapa, ketika Satoru membawa Yuji dan Jogo ke domain expansion-nya, Satoru terus membawa Yuji sepanjang waktu. Makanya, Yuji tidak terpengaruh domain itu, tapi Jogo segera terkalahkan. Domain expansion adalah kemampuan yang sangat kuat yang hanya mampu dipunyai sedikit penyihir dan roh kutukan.

Kemampuan itu membutuhkan jumlah energi kutukan yang sangat besar untuk memantrai satu perluasan saja. Makanya ada batasan untuk menggunakan satu domain expansion dalam sehari. Tapi, Satoru adalah pengecualian pada aturan ini. Karena energi kutukannya yang sangat besar, Satoru bisa menggunakan beberapa kali domain expansion dalam sehari tanpa menguras tenaganya sendiri.

3. Apa Kekuatan Rikugan?

Ini Satu-Satunya Alasan Satoru Gojo Sangat Kuat di Jujutsu Kaisen

Foto: Pinterest

Rikugan atau Enam Mata adalah kekuatan langka yang dikenal hanya diturunkan di keluarga Gojo. Satoru adalah satu-satunya orang yang mewarisi kemampuan itu dalam beberapa abad terakhir. Potensi sejati kemampuan ini masih menjadi misteri bahkan di antara para penggemar hingga saat ini.

Tapi, itu memberikan penggunanya persepsi luar biasa dan kemampuan menggunakan teknik bawaan Mukagen. Terlebih, sudah umum di antara anggota keluarga Gojo untuk mewarisi Mukagen, tapi hanya pengguna Rikugan yang akan bisa menggunakan teknik itu hingga ke potensi penuhnya. Tidak sekalipun dalam sejarah ada saat ketika dua pengguna Rikugan eksis bersamaan.

Rikugan memberikan penggunanya persepsi luas dan kekuatan pemprosesan otak yang besar. Ini membuat mereka bisa dengan tepat memanipulasi kekuatan teknik bawaan. Sebagaimana disadari para penggemar, semua teknik yang datang bersama Mukagen memerlukan energi kutukan yang kompleks.

Makanya, Rikugan menjadi kemampuan krusial untuk menggunakannya hingga ke potensi maksimalnya. Rikugan Satoru membuatnya bisa mengurangi konsumsi energi kutukan hingga menjadi nol. Serial itu juga mengimplikasikan kalau Rikugan membuat penggunanya bisa memahami dunia dalam hal massa, kecepatan, dan energi, di samping efek lainnya.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Eiichiro Oda Goda Penggemar...
Eiichiro Oda Goda Penggemar One Piece lewat Buah Iblis
Spoiler Boruto Two Blue...
Spoiler Boruto Two Blue Vortex Chapter 20, Rilis di Jepang 19 Maret 2025
Its Family Time! Babak...
Its Family Time! Babak Epik Perjalanan Naruto Jadi Pahlawan Konoha, Jangan Lewatkan!
Vegeta Bakal Mati di...
Vegeta Bakal Mati di Akhir Dragon Ball, Kalah Lawan Black Frieza
Film Gundam Live-Action...
Film Gundam Live-Action Rilis Poster Perdana, Ceritanya Ikuti Alur Anime Klasik 1979
Spesial untuk Anime...
Spesial untuk Anime Lovers! Full Aksi Sihir yang Epik, GTV Hadirkan Black Clover Temani Family Time!
Film Jujutsu Kaisen...
Film Jujutsu Kaisen Tayang 2025, Masa Depan Anime Menggunakan Visual Sekuel Culling Game
5 Karakter Terkuat Anime...
5 Karakter Terkuat Anime Dandadan, Nomor 1 Tangkap Seluruh Pasukan Kur
Rekomendasi
Maarten Paes Akumulasi...
Maarten Paes Akumulasi Kartu, Emil Audero Berpeluang Debut di Laga Timnas Indonesia vs China
Kampanye Sejuknya Berbagi,...
Kampanye Sejuknya Berbagi, AC AQUA Elektronik Sebarkan Kesejukan di Bulan Suci
Berkah Ramadan, JICT...
Berkah Ramadan, JICT Berikan Santunan untuk Anak Yatim hingga Pekerja Bongkar Muat
Berita Terkini
Cerita Pilu Sutradara...
Cerita Pilu Sutradara Palestina Pemenang Oscar sebelum Dibebaskan Israel, Kepalanya Ditendang bak Bola
33 menit yang lalu
Bobon Santoso Blak-blakan...
Bobon Santoso Blak-blakan Tidak Suka Willie Salim, Apa Penyebabnya?
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Rabu 26 Maret 2025: Aliya Diperiksa Polisi
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin, Rabu 26 Maret 2025: Alysa Terbukti Tak Bersalah
1 jam yang lalu
Pilihan Utama Menjaga...
Pilihan Utama Menjaga Kesehatan Tubuh: NK Health Hadirkan Layanan Fisioterapi Berkualitas di Bintaro
1 jam yang lalu
Nonton Petualangan Seru...
Nonton Petualangan Seru Nobita dan Doraemon Streaming di Sini
2 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Mengapa Tanaman...
Ini Alasan Mengapa Tanaman Ganja Harus Ditanam di Ketinggian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved