Sienna, Pengisi Hari-Hari Ben Kasyafani

Senin, 18 Mei 2015 - 19:31 WIB
Sienna, Pengisi Hari-Hari...
Sienna, Pengisi Hari-Hari Ben Kasyafani
A A A
JAKARTA - Setelah resmi bercerai dengan Marshanda, kini Ben Kasyafani menjalani hidupnya seorang diri. Hari-harinya dihabiskan dengan melakoni beberapa pekerjaan dan bermain dengan sang anak, Sienna Ameerah Kasyafani.

Meski harus menjadi orangtua tunggal, Ben mengaku dirinya tak merasa kesepian. Pasalnya, sang anaklah penghibur baginya. "Alhamdulillah, aku nggak kesepian. Ada keluarga sama anak juga yang hibur aku terus," papar Ben di Wisma Indovision 1, Jakarta.

Tingkah Sienna yang lucu dan menggemaskan kerap menjadi penghilang lelah pria 31 tahun itu. Dia pun merasa bersyukur memiliki anak yang sehat dan aktif.

"Alhamdulillah, anak aku sehat dan udah aktif banget. Dia bener-bener jadi penghilang lelah sama penghibur aku. Lucu banget deh. Bahkan dia udah bisa godain ayahnya sama nyanyi-nyanyi," pungkas dia.
(alv)
Berita Terkait
Apa Kabar Titiek Puspa?...
Apa Kabar Titiek Puspa? Artis Era 50-an yang Masih Eksis
Kakek Marshanda Meninggal...
Kakek Marshanda Meninggal Dunia, Abadikan Momen Pertemuan Terakhir
Sang Nenek Berpulang,...
Sang Nenek Berpulang, Wulan Guritno: Selamat Jalan Cintaku
Ressa Herlambang Berduka,...
Ressa Herlambang Berduka, Ibunda Tercinta Meninggal Dunia
Ingat Meriam Bellina...
Ingat Meriam Bellina Bintang Catatan si Boy? Begini Kehidupannya Sekarang
Narkoba dan Selebritas
Narkoba dan Selebritas
Berita Terkini
Profil dan Biodata Adrian...
Profil dan Biodata Adrian Maulana, Artis yang Banting Setir Jadi Ahli Finansial
14 menit yang lalu
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
49 menit yang lalu
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
1 jam yang lalu
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
2 jam yang lalu
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
2 jam yang lalu
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
3 jam yang lalu
Infografis
Keistimewaan dan Amalan...
Keistimewaan dan Amalan 10 Hari Pertama Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved