Program Spesial Ramadan MNCTV

Kamis, 28 Mei 2015 - 11:50 WIB
Program Spesial Ramadan...
Program Spesial Ramadan MNCTV
A A A
JAKARTA - Untuk menyambut datangnya bulan Ramadan 1436 Hijriyah, MNCTV telah menyiapkan serangkaian program bernuansa Islami yang akan dimulai pada hari Kamis, 18 Juni 2015. Program Ramdan akan tayang mulai dari saat santap sahur hingga selepas ibadah tarawih.

"MNCTV senantiasa memberikan tayangan terbaik bagi pemirsa selama bulan suci Ramadan. Tidak hanya tayangan yang menghibur, namun juga yang memiliki nilai sejarah Islam untuk menambah wawasan umat Islam" ujar Direktur Program dan Produksi MNCTV Endah Hari Utari, saat ditemui di Lotte Shopping Avenue, Jakarta (27/5/2015).

Berikut jadwal tayang program special Ramadan MNCTV:

- DMD Show Special Ramadan: setiap hari pukul 02.00 WIB
- Shalahuddin Al Ayyubi: setiap hari pukul 04.00 WIB
- Marvelous Stories From Quran: setiap hari pukul 05.00 WIB
- The Marbot: setiap hari pukul 06.00 WIB
- Ngabuburit Bareng Upin Ipin: Senin sampai Jumat pukul 16.30 WIB, Sabtu dan Minggu pukul 16.00 WIB
- Pada Zaman Dahulu: setiap hari pukul 17.00 WIB
- Rangkaian Berbuka: setiap hari pukul 17.30 WIB
- Adit & Sopo Jarwo: setiap hari pukul 18.00 WIB
- Razia Sultan: setiap hari pukul 20.30 WIB
- Arjuna: setiap hari pukul 21.00 WIB.
(nfl)
Berita Terkait
MNCTV Persembahkan Pertunjukan...
MNCTV Persembahkan Pertunjukan Spektakuler Kilau Raya MNCTV 29
Persiapan HUT MNCTV
Persiapan HUT MNCTV
Baru! Putri Duyung dan...
Baru! Putri Duyung dan 1001 Keajaiban, Hanya di MNCTV
Langit Dihukum oleh...
Langit Dihukum oleh Aji, Ada Apa? Saksikan Sinetron Jalan Langit di MNCTV
Bintangi Sinetron Misteri...
Bintangi Sinetron Misteri Sandekala, Qausar Harta Merasa Tertantang
Sederet Program Desember...
Sederet Program Desember Juara Siap Menemani Pemirsa MNCTV di Akhir Tahun 2022
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 124: Tragedi yang Menimpa Emil
17 menit yang lalu
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
47 menit yang lalu
Bunda Iffet Siapkan...
Bunda Iffet Siapkan 100 Seragam Putih untuk Slank sebelum Meninggal
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 17: Ancaman Devan Pada Jenny
2 jam yang lalu
Kaka Kenang Perjuangan...
Kaka Kenang Perjuangan Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Jerat Narkoba
3 jam yang lalu
Yummy Bites dan Foodbank...
Yummy Bites dan Foodbank of Indonesia Bersinergi Salurkan MPASI Lewat Posyandu
3 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Imsayikah Puasa...
Jadwal Imsayikah Puasa Ramadan 1446 H untuk Wilayah Jakarta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved