Suho Bekerja Keras Pertahankan Kekompakan EXO

Selasa, 16 Juni 2015 - 12:08 WIB
Suho Bekerja Keras Pertahankan...
Suho Bekerja Keras Pertahankan Kekompakan EXO
A A A
SEOUL - Kepergian Luhan dan Kris dari EXO membuat pemimpin boy band itu, Suho, harus berjuang keras mempertahankan kekompakan grup itu. Apalagi, saat ini muncul kabar bahwa salah satu anggotanya, Tao, juga bersiap hengkang.

Dalam sebuah wawancara dengan Yonhap, Suho mengungkapkan reaksi dari EXO setelah mendengar berita dari kepergian beberapa anggotanya. Dengan kepergian Kris dan Luhan, serta ketidakpastian status Tao sebagai anggota EXO, mereka kini melakukan promosi hanya dengan 9 anggota.

Suho mengakui bahwa kepergiaan Luhan dan Kris dan ketidakpastian Tao di EXO sangat menyakitkan bagi anggota yang lain. Namun, sebagai leader, Suho harus bisa menjaga keutuhan anggota EXO.

“Kami menganggap satu sama lain sebagai keluarga, sehingga para anggota terkejut dan memiliki waktu yang sulit. Terkadang, kami hanya bisa menyerah dan berhenti berbicara satu sama lain," papar Suho seperti dikutip Koreaboo.

Menurut Suho, agar EXO tidak mengalamai keterpurukan lebih dalam, penyanyi 25 tahun ini terus memberikan aura semangat. Dengan begitu, EXO bisa kembali ke panggung dan menghibur para penggemar dengan aura positif.

“Namun, kami kembali mengumpulkan semangat. Kami merasa bersatu sehingga semuanya terasa menyenangkan," ujar dia.
(alv)
Berita Terkait
Terjual 730.000, Mini...
Terjual 730.000, Mini Album Kedua Baekhyun Pecahkan Rekor
Truk #EXOLsCallOutSM...
Truk #EXOLsCallOutSM Trending, Ini Daftar Tuntutan Penggemar EXO pada SM Entertainment
Suho EXO Berikan Senyum...
Suho EXO Berikan Senyum Hangat di Lokasi Wajib Militer
5 Kelakuan Netizen Terhadap...
5 Kelakuan Netizen Terhadap Bintang Kpop yang Mesti Distop!
Selamat! Chen EXO Dikarunia...
Selamat! Chen EXO Dikarunia Anak Perempuan
Rekam Jejak Chanyeol...
Rekam Jejak Chanyeol EXO yang Selalu Sukses Duet dengan Penyanyi Wanita
Berita Terkini
Karangan Bunga Penuhi...
Karangan Bunga Penuhi Rumah Duka, Iringi Kepergian Ricky Siahaan
1 jam yang lalu
Bunda Iffet Dirawat...
Bunda Iffet Dirawat di Rumah Sakit, Bimbim Slank Mohon Doa
2 jam yang lalu
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
8 jam yang lalu
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
9 jam yang lalu
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
10 jam yang lalu
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
10 jam yang lalu
Infografis
5 Kampus yang Lulusannya...
5 Kampus yang Lulusannya Banyak Bekerja di BUMN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved