Oon Project Pop Meninggal Dunia di Bandung

Jum'at, 13 Januari 2017 - 08:19 WIB
Oon Project Pop Meninggal...
Oon Project Pop Meninggal Dunia di Bandung
A A A
JAKARTA - Dunia hiburan Indonesia kembali berduka. Komedian sekaligus penyanyi dari salah satu anggota Project Pop Oon meninggal dunia.

Oon Project pop meninggal dunia dikarenakan penyakit diabetes yang dideritanya. Hal ini pun telah dikonfirmasi oleh Dessy Rosalianita yang merupakan istriya.

"Iya sakit, meninggal pukul 05.00 pagi di Bandung," ujar Dessy saat dihubungi melalui sambungan telefon Sindonews.

Kepergiaan Oon menimbulkan kesedihan begitu dalam bagi sang Istri dan keluarga. Apalagi, Oon dikenal sebagai anggota project pop yang ceria.

Seperti diketahui, pria bernama lengkap Mochammad Fachroni itu mengidap penyakit diabetes. Ia pun berobat di rumah sakit dikarenakan kondisinya terus menurun. Oon menghembuskan nafas terakhirnya setelah solat subuh Jumat 13 Januari 2017 di kediamannya di perumahan Koppo Indah, Bandung.
(nfl)
Berita Terkait
Artis Senior Dina Mariana...
Artis Senior Dina Mariana Meninggal Dunia
Kediaman Rina Gunawan...
Kediaman Rina Gunawan Dibanjiri Karangan Bunga Duka Cita dari Rekan Selebritis
Nomo Koeswoyo Meninggal...
Nomo Koeswoyo Meninggal Dunia di Magelang
Iqbal Pakula Meninggal...
Iqbal Pakula Meninggal Dunia karena Gagal Napas dan Jantung
Iqbal Pakula Meninggal...
Iqbal Pakula Meninggal Dunia
Artis Rina Gunawan Meninggal...
Artis Rina Gunawan Meninggal Dunia
Berita Terkini
Kehidupan Pangeran Harry...
Kehidupan Pangeran Harry Tanpa Ayah dan Saudarahnya Menyedihkan, Terasa Asing dan Menakutkan
1 jam yang lalu
Nagita Slavina Suka...
Nagita Slavina Suka Koleksi Baru ISAGO, Cocok Buat Anak Muda
7 jam yang lalu
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
8 jam yang lalu
Kolaborasi Jennie BLACKPINK...
Kolaborasi Jennie BLACKPINK dan Diplo Picu Perdebatan, sang Produser Terseret Kasus Pelecehan Seksual
9 jam yang lalu
ISAGO Bawa Perubahan...
ISAGO Bawa Perubahan Industri Perhiasan di Indonesia, Valencia Tanoesoedibjo: Tak Sekadar Cantik
9 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini Pukul...
Saksikan Malam Ini Pukul 21.30 WIB! Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan hanya di iNews
9 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved