Baru Pacaran, Lady Gaga-Christian Carino Bertunangan?

Kamis, 09 Maret 2017 - 04:11 WIB
Baru Pacaran, Lady Gaga-Christian...
Baru Pacaran, Lady Gaga-Christian Carino Bertunangan?
A A A
JAKARTA - Lady Gaga kabarnya telah membuat hubungannya lebih serius dengan kekasih barunya, Christian Carino. Kabarnya pelantun Bad Romance itu telah bertunangan dengan Christian, setelah memamerkan hubungan mereka pada bulan lalu.

“Mereka berusaha untuk menjaga itu sebagai rahasia, tetapi mereka telah mengatakannya kepada teman dan keluarga. Dia (Gaga) sedang berbunga-bunga dan ingin bergegas ke dalam pernikahan yang sangat cepat. Dia tidak ingin sendirian lagi. Dia telah bertemu jodohnya yang mengerti dirinya dan ketenarannya,” kata seorang sumber.

Meski begitu, perwakilan resmi dari Gaga belum menanggapi kabar bahagia tersebut. Hanya saja, selama akhir pekan, dalam foto Gaga dan Christian terlihat sangat mesra saat meninggalkan pesta bertabur bintang di Sunset Towers Hotel di Hollywood. Dalam foto itu Christian tampak berdekatan dan memeluk Gaga.

Dilansir Aceshowbiz, pasangan artis tiu menghabiskan malam dengan sesama teman selebritinya, seperti Jessica Alba, Lily Collins dan Christina Aguilera. Namun Gaga dan Christian pasangan terakhir yang meninggalkan acara tersebut. Keduanya pulang pada pukul 04.00 waktu setempat.
(tdy)
Berita Terkait
Dokumen Pribadi Lady...
Dokumen Pribadi Lady Gaga Bocor, Peretas Minta Tebusan USD42 Juta
Lady Gaga Tulis Pesan...
Lady Gaga Tulis Pesan Manis untuk Adam Driver yang Berulang Tahun
5 Film yang Dibintangi...
5 Film yang Dibintangi Lady Gaga, serta Ratingnya di Rotten Tomatoes dan IMDb
Lady Gaga Tawarkan Diri...
Lady Gaga Tawarkan Diri Jadi Mentor Billie Eilish
Syuting Film Joker 2...
Syuting Film Joker 2 Rampung, Lady Gaga Unggah Foto Jadi Harley Quinn
Lady Gaga Jadi Ikon...
Lady Gaga Jadi Ikon Fortnite Festival 2
Berita Terkini
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
16 menit yang lalu
Saksikan Besok Malam...
Saksikan Besok Malam Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan Live di Purwakarta! Bersama David Chalik, Ustadz Amir Faisol, Drive, Hani Hanafiah dan Bintang Tamu Ternama Lainnya, Pukul 21.00 WIB di iNews
36 menit yang lalu
AVISI dan AMSI Bersatu...
AVISI dan AMSI Bersatu Lawan Pembajakan Konten demi Masa Depan Industri Kreatif Indonesia
56 menit yang lalu
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Krabby Patty dan Kelp Shake, Yuk Ikut Serunya Ramadan di Bikini Bottom Bareng GTV!
1 jam yang lalu
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
1 jam yang lalu
Jabat Dirut PT PFN,...
Jabat Dirut PT PFN, Ifan Seventeen Pamer Punya Rumah Produksi Sejak 2019
1 jam yang lalu
Infografis
Kapal Perang China Tembaki...
Kapal Perang China Tembaki Armada Angkatan Laut Selandia Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved