Nam Ji Hyun Tak Kesulitan Adegan Mesra dengan Ji Chang Wook

Selasa, 18 April 2017 - 10:20 WIB
Nam Ji Hyun Tak Kesulitan...
Nam Ji Hyun Tak Kesulitan Adegan Mesra dengan Ji Chang Wook
A A A
SEOUL - Nam Ji Hyun berbagi pengalamannya saat syuting di drama terbarunya yang berjudul Suspicious Patner. Di drama ini, Ji Hyun akan beradu akting dengan Ji Chang Wook.

Mantan aktris cilik ini pun tidak mengalami kesulitan saat beradegan dengan Ji Chang Wook. Apalagi saat beradegan mesra sebagai sepasang kekasih.

"Tidak terlalu mengalami kesulitan karena Dia (Ji Chang Wook) selalu membantu dan para kru serta Sutradara terus memberikan arahan yang baik kepada saya," ujar Nam seperti dikutip Tvreport.

Berakting dalam genre romantis komedi dewasa Nam Ji Hyun mengatakan akan menunjukkan kepribadian yang baru. Ji Hyun akan berusaha keras untuk drama Suspicious Patner.

"Ini adalah genre baru yang akan saya perankan. Saya akan menunjukkan sesuatu yang berbeda. Dan saya tidak berpkir bahwa dramaku sebelumnya (Shopping Kin Louie) adalah drama bergenre komedi, saya akan menunjukkan sisi terbaru dari aktingku," tukasnya.
(nfl)
Berita Terkait
Drama Terbaru Ji Chang...
Drama Terbaru Ji Chang Wook yang Dipasangkan dengan Sooyoung SNSD, Berkisah Tentang Penyelamatan
Alasan Ji Chang Wook...
Alasan Ji Chang Wook Mau Bintangi Backstreet Rookie
Intip Photocard Resmi...
Intip Photocard Resmi Edisi Terbatas Ji Chang-Wook
Bintangi Komedi Romantis,...
Bintangi Komedi Romantis, Ji Chang Wook Terpukau dengan Toko
5 Film dan Serial yang...
5 Film dan Serial yang Dibintangi Ji Chang-wook, Bintang Drama 'Lovestruck in The City'
Ji Chang Wook Kampanye...
Ji Chang Wook Kampanye untuk Penyandang Cacat lewat Drama Barunya
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 117: Misi Mulia Lingga & Perkembangan Kandungan Arini
15 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 214: Tantangan Biru Jelang Pelantikannya Jadi CEO
35 menit yang lalu
Dian Sastro Ajak Perempuan...
Dian Sastro Ajak Perempuan Indonesia Terus Berdaya dan Berkarya di Hari Kartini
55 menit yang lalu
5 Rekomendasi Sleeper...
5 Rekomendasi Sleeper Bus Jakarta - Bali untuk Perjalanan Nyaman dan Praktis
1 jam yang lalu
Mengenal Moluskum Kontagiosum,...
Mengenal Moluskum Kontagiosum, Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci
1 jam yang lalu
Mau Liburan Hemat? Unduh...
Mau Liburan Hemat? Unduh Bale By BTN untuk Solusi Hemat Tanpa Ribet
1 jam yang lalu
Infografis
Kocak! Trump Terapkan...
Kocak! Trump Terapkan Tarif di Kepulauan Tak Dihuni Manusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved