4 Hal yang Harus Dihindari untuk Cegah Perselingkuhan

Selasa, 29 Agustus 2017 - 18:55 WIB
4 Hal yang Harus Dihindari...
4 Hal yang Harus Dihindari untuk Cegah Perselingkuhan
A A A
JAKARTA - Perselingkuhan bisa terjadi pada setiap pasangan. Umumnya kondisi ini disebabkan oleh berbagai hal. Mulai dari munculnya rasa bosan, ketidakpercayaan terhadap pasangan hingga melakukan beberapa hal yang memberikan peluang untuk berselingkuh.

Agar Anda terhindar dari selingkuh, karena munculnya peluang tersebut, sebaiknya hindari beberapa hal berikut seperti dikutip dari Sociolla.

1. Teman tapi mesra dengan rekan kantor
Ada banyak kejadian yang awalnya hanya bercanda lalu menjadi serius. Bermula dari panggilan sayang, lalu akhirnya berakhir dengan rasa sayang sungguhan. Karena itu sebaiknya, mulai sekarang hentikan kegemaran bermain mesra-mesraan dengan rekan kantor.

2. Hobi bercanda semi porno
Awalnya, hal ini mungkin terdengar biasa saja. Namun lama-kelamaan jika sudah keterusan, bisa jadi Anda dan si teman melakukan hal-hal yang sering kalian jadikan candaan.

3. Acara reuni dan bertemu dengan mantan
Jika Anda termasuk sering datang ke acara reuni, ada kemungkinan akan bertemu dengan mantan dan orang-orang baru. Tanpa disadari, hal ini bisa membuka kesempatan untuk menumbuhkan perasaan lebih. Bila saat itu hubungan Anda dan pasangan sedang tak baik, lalu datang orang baru dengan sejuta perhatian, hal ini memungkinkan Anda untuk berselingkuh. Ada baiknya untuk membatasi pertemuan-pertemuan yang menggoda ini.

4. Curhat dengan lawan jenis
Punya teman curhat yang asyik, tentu sangat menyenang. Bukan masalah jika teman curhat Anda merupakan lawan jenis. Namun, Anda wajib berhati-hati, jangan sampai yang awalnya hanya cerita tentang masalah dengan pasangan, berujung perselingkuhan.
(nfl)
Berita Terkait
10 Tanda Anda Diremehkan...
10 Tanda Anda Diremehkan Pasangan
5 Tanda Bahaya yang...
5 Tanda Bahaya yang Merusak Keharmonisan, Waspadai Kurang Komunikasi
Toxic Relationship:...
Toxic Relationship: Dijanjiin Nikah, Bella Malah Melihat Foto Mesra Pacar dengan Wanita Lain
Pentingnya Memahami...
Pentingnya Memahami Bahasa Cinta Agar Terhindar dari Toxic Relationship
5 Langkah Membuat Pria...
5 Langkah Membuat Pria Aries Jatuh Cinta pada Anda
5 Film dan Serial tentang...
5 Film dan Serial tentang Hubungan Tak Sehat
Berita Terkini
Kondisi Terakhir Bunda...
Kondisi Terakhir Bunda Iffet sebelum Meninggal, Sempat Dirawat Intensif
1 jam yang lalu
Profil Bunda Iffet,...
Profil Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank yang Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
1 jam yang lalu
Jenazah Bunda Iffet...
Jenazah Bunda Iffet Akan Dimakamkan di TPU Karet Bivak
1 jam yang lalu
Kabar Duka, Bunda Iffet...
Kabar Duka, Bunda Iffet Meninggal Dunia Usai Dirawat di Rumah Sakit
1 jam yang lalu
Richeese Pizza Kini...
Richeese Pizza Kini Hadir di Indonesia, Berikan Sensasi Baru Buat Pecinta Kuliner Tanah Air
5 jam yang lalu
Ammar Zoni Siap Hirup...
Ammar Zoni Siap Hirup Udara Bebas? Ini Penjelasan Kuasa Hukumnya
5 jam yang lalu
Infografis
Buah Lontar Memiliki...
Buah Lontar Memiliki Manfaat yang Sangat Baik untuk Menu Diet
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved