Katy Pery 'Ditinggal' Penggemar

Selasa, 22 Mei 2018 - 02:05 WIB
Katy Pery Ditinggal...
Katy Pery 'Ditinggal' Penggemar
A A A
JAKARTA - Katy Perry membuat gebrakan tidak biasa untuk para penggemarnya. Dalam konser yang berlangsung di Santa Barbara Bowl, pada Sabtu (19/5/2018) malam, artis cantik ini memanjakan fans dengan memberi traktiran.

Diberitakan TMZ, dalam konser bertajuk Witness: Coming Home, dari atas panggung dia berjanji mentraktir para penonton untuk menikmati bir. Sayang, pengumuman langka itu malah justru membuat konser Katy menjadi sepi.

Beberapa saat setelah pelantun Roar itu menyampaikan pengumuman tersebut, banyak penggemar yang langsung menuju bar untuk memesan minuman gratis. Padahal, Katy sendiri belum menyelesaikan aksi panggungnya.

Bahkan, melihat penggemarnya yang mulai meninggalkan panggung, dia terpaksa berteriak, meminta mereka untuk jangan pergi dulu. Sayang, minuman keras gratis sepertinya jauh lebih menggiurkan dibanding memenuhi permintaan sang idola.

Sementara, acara tersebut digelar sebagai untuk membantu korban kebakaran hutan dan longsor lumpur di daerah tersebut pada awal 2018 ini. Semua penjualan tiket akan disumbangkan, termasuk honor Katy yang akan dipotong.
(tdy)
Berita Terkait
Sulit Menyesuaikan Kehamilan,...
Sulit Menyesuaikan Kehamilan, Katy Perry Lebih Sering Menangis
Garap Album Saat Hamil,...
Garap Album Saat Hamil, Katy Perry Berjuang Melawan Depresi
Karantina Membuat Katy...
Karantina Membuat Katy Perry Lebih Sering Menangisi Kehamilannya
Bikin Khawatir! Mata...
Bikin Khawatir! Mata Kanan Katy Perry Tak Bisa Dibuka saat Konser
Rihanna Geser Katy Perry...
Rihanna Geser Katy Perry sebagai Wanita Paling Banyak Diikuti di Twitter
BTS Pecahkan Rekor Billboard...
BTS Pecahkan Rekor Billboard 11 Tahun Katy Perry dengan Permission to Dance
Berita Terkini
Kehidupan Pangeran Harry...
Kehidupan Pangeran Harry Tanpa Ayah dan Saudarahnya Menyedihkan, Terasa Asing dan Menakutkan
1 jam yang lalu
Nagita Slavina Suka...
Nagita Slavina Suka Koleksi Baru ISAGO, Cocok Buat Anak Muda
6 jam yang lalu
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
7 jam yang lalu
Kolaborasi Jennie BLACKPINK...
Kolaborasi Jennie BLACKPINK dan Diplo Picu Perdebatan, sang Produser Terseret Kasus Pelecehan Seksual
9 jam yang lalu
ISAGO Bawa Perubahan...
ISAGO Bawa Perubahan Industri Perhiasan di Indonesia, Valencia Tanoesoedibjo: Tak Sekadar Cantik
9 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini Pukul...
Saksikan Malam Ini Pukul 21.30 WIB! Tabligh Akbar Nikmatnya Ramadan hanya di iNews
9 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved