Selebritas Hadiri Pemakaman Rinto Harahap

Rabu, 11 Februari 2015 - 15:00 WIB
Selebritas Hadiri Pemakaman...
Selebritas Hadiri Pemakaman Rinto Harahap
A A A
JAKARTA - Sejumlah selebritas menghadiri pemakaman mendiang pencipta lagu, Rinto Harahap, di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kampung Kandang, Jakarta Selatan, Rabu (11/2). Tampak hadir Mark Sungkar bersama istri barunya bernama Santi, Roy Marten, Agus Wisman, dan Ahmad Albar.

Roy Marten mengungkapkan bahwa sosok Rinto Harahap itu adalah seorang kreattor musik luar biasa yang dipunyai dunia musik Indonesia. Tak hanya itu, sahabat dan penggemar Rinto Harahap berharap mendiang sang musisi mendapat tempat yang terbaik di sisi Tuhan Yang Maha Esa

"Kita sebagai sahabat dan penggemar merasa sangat kehilangan. Mendiang adalàh kreator yang luar biasa. Lagu-lagu yang diciptakan memiliki pengaruh besar untuk kita saat muda,"ujar Roy Marten seusai pemakaman di TPU Kampung Kandang, Jakarta.

Sementara itu, penyanyi dan musisi lawas, Agus Wisman yang ikut dalam pemakaman Rinto Harahap mengatakan bahwa lagu-lagu yang diciptakan olenya merupakan aset negara. Serta banyak kenangan manis yang disimpan oleh Agus bersama Rinto.

"Ini aset negara lagu-lagunya sangat meledak. Almarhum abang Itu mempunyai kenangan manis. Semua orang mengetahui lagu-lagunya,"jelasnya.
(aww)
Berita Terkait
In Memoriam Margiono
In Memoriam Margiono
Konser In Memoriam Didi...
Konser In Memoriam Didi Kempot Meriah
Konser In Memoriam Didi...
Konser In Memoriam Didi Kempot Disiarkan iNewsTV Malam Ini
In Memoriam Beben Jazz,...
In Memoriam Beben Jazz, Penebar Benih Jazz Itu Berpulang
Malam Ini, iNews TV...
Malam Ini, iNews TV Siarkan Konser In Memoriam Didi Kempot
In Memoriam Eddie Van...
In Memoriam Eddie Van Halen, Orang yang Tak Bisa Ditilang
Berita Terkini
Riwayat Penyakit Mat...
Riwayat Penyakit Mat Solar sebelum Meninggal, Idap Stroke sejak 2017
1 jam yang lalu
Duka Rieke Diah Pitaloka...
Duka Rieke Diah Pitaloka Atas Meninggalnya Mat Solar: Abang Maafin Oneng
2 jam yang lalu
Tangis Haru Anak Mat...
Tangis Haru Anak Mat Solar Tak Berada di Samping Ayahnya saat Meninggal
2 jam yang lalu
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Mat Solar, Aktor Bajaj Bajuri yang Melegenda
2 jam yang lalu
Mat Solar Akan Dimakamkan...
Mat Solar Akan Dimakamkan di TPU Haji Daiman Ciputat
2 jam yang lalu
Mat Solar Meninggal...
Mat Solar Meninggal Dunia, Industri Hiburan Tanah Air Berduka
3 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved