Kolaborasi Kemenparekraf, StarHits, serta YouTube Indonesia melalui Program #NgeShortsBareng untuk Tingkatkan UMKM dan Wisata Nusantara
Rabu, 22 Februari 2023 - 10:28 WIB
“Menurut saya Shorts itu membuat kesempatan yang besar banget bagi kreator untuk berkembang lebih pesat lagi,” lanjutnya.
Sebagai Direktur Tata Kelola Ekonomi Digital, Yuana Rochma menyampaikan bahwa #NgeShortsBareng tidak hanya dapat dimanfaatkan untuk pelaku UMKM, melainkan juga kesempatan untuk bersinergi dengan Bangga Berwisata di Indonesia. Sebagai contoh event #NgeShortsBareng di Medan yang berbarengan dengan event F1 Powerboat di Danau Toba, serta #NgeShortsBareng di Mandalika mendatang yang akan berbarengan dengan event MotoGP.
Sandiaga Uno pun menyampaikan dukungan positifnya terhadap program #NgeShortsBareng.
“Kita harapkan menjadi tambah besar untuk para content creator dan bisa membantu produk UMKM serta destinasi-destinasi wisata kita. Karena ini ada di 10 kota, kita harapkan bisa mendorong pergerakan wisatawan Nusantara ke 1,4 miliar dan juga kita harapkan penjualan produk ekonomi kreatif ekonomi yang akan tembus Rp1.300 triliun,” jelas Sandiaga.
Tentang PT Suara Mas Abadi
PT Suara Mas Abadi (SMA) dengan label Hits Records adalah perusahaan bergerak dalam bidang industri rekaman di bawah PT Star Media Nusantara (SMN) yang merupakan bagian dari PT MNC Studios International Tbk.
Hits Records memantapkan fokusnya kepada karya musik bergenre Pop, Folks, RnB, dan lain-lain. Kesuksesan Hits Records dapat dilihat dari talenta-talenta yang dimiliki seperti Andmesh Kamaleng, Mahalini Raharja, Nuca, Novia Bachmid, dan masih banyak lagi.
PT Suara Mas Abadi mengembangkan diri dengan membentuk divisi digital yang diberi nama StarHits dengan fokus untuk monetisasi aset digital MNC group, bekerja sama dengan banyak konten kreator untuk memproduksi konten yang bermutu.
StarHits juga ditunjuk oleh YouTube sebagai MCN (Multi Channel Network). Selain menyediakan layanan dalam pengelolaan konten, StarHits memiliki tujuan untuk mendistribusikan konten secara efektif ke seluruh platform media untuk meningkatkan jangkauan audiens, perlindungan konten atau hak cipta, dan monetisasi konten.
Temukan kami di:
Sebagai Direktur Tata Kelola Ekonomi Digital, Yuana Rochma menyampaikan bahwa #NgeShortsBareng tidak hanya dapat dimanfaatkan untuk pelaku UMKM, melainkan juga kesempatan untuk bersinergi dengan Bangga Berwisata di Indonesia. Sebagai contoh event #NgeShortsBareng di Medan yang berbarengan dengan event F1 Powerboat di Danau Toba, serta #NgeShortsBareng di Mandalika mendatang yang akan berbarengan dengan event MotoGP.
Sandiaga Uno pun menyampaikan dukungan positifnya terhadap program #NgeShortsBareng.
“Kita harapkan menjadi tambah besar untuk para content creator dan bisa membantu produk UMKM serta destinasi-destinasi wisata kita. Karena ini ada di 10 kota, kita harapkan bisa mendorong pergerakan wisatawan Nusantara ke 1,4 miliar dan juga kita harapkan penjualan produk ekonomi kreatif ekonomi yang akan tembus Rp1.300 triliun,” jelas Sandiaga.
Tentang PT Suara Mas Abadi
PT Suara Mas Abadi (SMA) dengan label Hits Records adalah perusahaan bergerak dalam bidang industri rekaman di bawah PT Star Media Nusantara (SMN) yang merupakan bagian dari PT MNC Studios International Tbk.
Hits Records memantapkan fokusnya kepada karya musik bergenre Pop, Folks, RnB, dan lain-lain. Kesuksesan Hits Records dapat dilihat dari talenta-talenta yang dimiliki seperti Andmesh Kamaleng, Mahalini Raharja, Nuca, Novia Bachmid, dan masih banyak lagi.
PT Suara Mas Abadi mengembangkan diri dengan membentuk divisi digital yang diberi nama StarHits dengan fokus untuk monetisasi aset digital MNC group, bekerja sama dengan banyak konten kreator untuk memproduksi konten yang bermutu.
StarHits juga ditunjuk oleh YouTube sebagai MCN (Multi Channel Network). Selain menyediakan layanan dalam pengelolaan konten, StarHits memiliki tujuan untuk mendistribusikan konten secara efektif ke seluruh platform media untuk meningkatkan jangkauan audiens, perlindungan konten atau hak cipta, dan monetisasi konten.
Temukan kami di:
tulis komentar anda