4 Artis Indonesia yang Pernah Berurusan dengan Penggemar K-Pop, Terbaru Kiky Saputri dan Boy William
Jum'at, 24 Maret 2023 - 11:49 WIB
JAKARTA - Artis Indonesia yang pernah berurusan dengan penggemar k-pop menarik untuk diketahui. Pasalnya, baru-baru ini, ada dua selebritas Tanah Air yang dihujat karena mengkritik penampilan Jennie BLACKPINK.
Ya, Kiky Saputri dan Boy William jadi bulan-bulanan penggemar BLACKPINK, setelah menilai penampilan Jennie tidak maksimal dalam konser BLACKPINK di Jakarta, beberapa waktu lalu.
Alih-alih didukung, Boy dan Kiky justru panen hujatan dan dihujat para BLINK dan fans k-pop lainnya.
Sementara itu, tak cuma Boy dan Kiky Saputri saja yang pernah disemprot para pecinta musik Korea. Sejumlah selebritas lain juga sempat dihujat fans k-pop karena menyinggung idola mereka.
Penasaran, siapa saja artis Indonesia yang pernah berurusan dengan fans k-pop? Berikut informasinya.
(Foto: Instagram @duniamanji)
Pertama ada Anji. Musisi satu ini sempat terkena semprot fans k-pop di tahun 2018. Kala itu, Anji menuding grup musik EXO melakukan plagiat pada karyanya bertajuk Kekasih Terhebat.
Hal itu bermula saat EXO merilis lagu Someone Like You yang menurut Anji karya tersebut mirip dengan lagunya.
Ya, Kiky Saputri dan Boy William jadi bulan-bulanan penggemar BLACKPINK, setelah menilai penampilan Jennie tidak maksimal dalam konser BLACKPINK di Jakarta, beberapa waktu lalu.
Alih-alih didukung, Boy dan Kiky justru panen hujatan dan dihujat para BLINK dan fans k-pop lainnya.
Sementara itu, tak cuma Boy dan Kiky Saputri saja yang pernah disemprot para pecinta musik Korea. Sejumlah selebritas lain juga sempat dihujat fans k-pop karena menyinggung idola mereka.
Penasaran, siapa saja artis Indonesia yang pernah berurusan dengan fans k-pop? Berikut informasinya.
1. Anji
Pertama ada Anji. Musisi satu ini sempat terkena semprot fans k-pop di tahun 2018. Kala itu, Anji menuding grup musik EXO melakukan plagiat pada karyanya bertajuk Kekasih Terhebat.
Hal itu bermula saat EXO merilis lagu Someone Like You yang menurut Anji karya tersebut mirip dengan lagunya.
Lihat Juga :
tulis komentar anda