Selain Mi, Ini 4 Kuliner Khas Aceh yang Sangat Populer dan Banyak Digemari
Rabu, 29 Maret 2023 - 13:27 WIB
JAKARTA - Aceh merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang memiliki berbagai kuliner khas . Makanan-makanan dari Bumi Serambi Makkah ini dikenal mampu menggugah selera.
Beberapa makanan dari Aceh sering juga dijumpai di berbagai kota di Indonesia. Salah satu yang paling familiar adalah mi Aceh.
Selain mi, terdapat 4 kuliner Aceh lainnya yang banyak digemari, seperti menukil dari akun Instagram Pesona Indonesia, Rabu (29/3/2023).
Berikut 4 kuliner khas Aceh yang sangat populer dan banyak digemari
(Foto: Cookpad)
Kuah Sie Itek sangat populer di Aceh. Sesuai dengan namanya, makanan ini merupakan olahan berbahan dasar itik yang menggunakan aromatik seperti daun kari dan pandan untuk rasa yang menonjol.
Kemudian, digunakan juga ketumbar dan jintan untuk menghilangkan bau amis. Sie Itek biasanya hadir dalam dua varian, yaitu Sie Itek Merah dan Sie Itek Putih yang berasal dari warna kuahnya.
(Foto: acehtourism.travel)
Beberapa makanan dari Aceh sering juga dijumpai di berbagai kota di Indonesia. Salah satu yang paling familiar adalah mi Aceh.
Selain mi, terdapat 4 kuliner Aceh lainnya yang banyak digemari, seperti menukil dari akun Instagram Pesona Indonesia, Rabu (29/3/2023).
Berikut 4 kuliner khas Aceh yang sangat populer dan banyak digemari
1. Kuah Sie Itek
Kuah Sie Itek sangat populer di Aceh. Sesuai dengan namanya, makanan ini merupakan olahan berbahan dasar itik yang menggunakan aromatik seperti daun kari dan pandan untuk rasa yang menonjol.
Kemudian, digunakan juga ketumbar dan jintan untuk menghilangkan bau amis. Sie Itek biasanya hadir dalam dua varian, yaitu Sie Itek Merah dan Sie Itek Putih yang berasal dari warna kuahnya.
2. Gule Eungkot Paya (Gulai Ikan Paya)
tulis komentar anda