7 Lokasi Wisata Wajib Dikunjungi di Kamboja, Nomor 4 Danau Terbesar di Asia Tenggara

Senin, 15 Mei 2023 - 13:41 WIB
Kamboja adalah negara kecil yang terletak di Asia Tenggara, terkenal dengan sejarah kuno, budaya yang kaya, dan keindahan alamnya yang menakjubkan. Dok/Foto kim-kim.com
JAKARTA - Kamboja adalah negara kecil yang terletak di Asia Tenggara, terkenal dengan sejarah kuno, budaya yang kaya, dan keindahan alamnya yang menakjubkan.

Ada banyak lokasi wisata yang harus Anda sambangi ketika berkunjung ke Kamboja. Berikut daftarnya.

1. Angkor Wat





Foto/wikipedia

Angkor Wat adalah salah satu situs warisan dunia UNESCO yang paling terkenal di Kamboja sekaligus menjadi landmark di Asia Tenggara.

Terletak di kota Siem Reap, Angkor Wat adalah kompleks kuil Hindu-Buddha yang dibangun pada abad ke-12 oleh Kaisar Khmer Suryavarman II. Pembangunan Angkor Wat berlangsung atas perintah dewa Indra sebagai istana untuk Preca Ket Mealea, sang putra.

2. Pulau Koh Rong

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More