7 Dampak Anak Dibesarkan Tanpa Ayah, Rentan Alami Eksploitasi Seksual

Jum'at, 02 Juni 2023 - 09:29 WIB
Foto/pexels

Seorang remaja, khususnya perempuan, yang dibesarkan tanpa sosok ayah memiliki potensi untuk mengalami masalah kesehatan seksual. Bahkan, anak perempuan berisiko melakukan hubungan seksual sebelum berusia 16 tahun.

5.Gangguan kemampuan akademis



Foto/pexels

Rupanya, dampak psikologis dari seorang anak yang dibesarkan tanpa sosok ayah juga bisa memengaruhi kemampuan akademisnya. Ia cenderung putus sekolah saat usia 16 tahun.

6.Bermasalah dengan tanggung jawab



Foto/pexels

Saat dewasa, mereka yang dibesarkan tanpa ayah cenderung menjadi pengangguran, memiliki pendapatan rendah, bahkan tidak memiliki tempat tinggal atau homeless. Bahkan, 90% anak yang lari dari rumah dan tinggal di jalan atau penampungan biasanya tidak memiliki ayah.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More