Acara Tunangan Lucinta Luna dan Pacar Bule bak Pesta Pernikahan, Netizen Kebingungan
Sabtu, 29 Juli 2023 - 12:00 WIB
Foto/Instagram Lucinta Luna
"Aku mau menyematkan cincin di tangan dia, ini cincin naga dan naga adlaha simbol dari cinta sejati. Artinya, kami akan hidup bersama selamanya," ujar Alan sebelum berlutut di hadapan Lucinta.
Semua tamu tampak berbahagia menyaksikan perjalanan cinta Lucinta dan Alan yang sampai ke fase pertunangan. Namun, netizen justru kebingungan.
Semua potret maupun video tampak seolah-olah Lucinta sudah sah menjadi istri Alan. Tapi ternyata ini masih sesi lamaran saja.
"Sebenarnya ini tunangan atau nikah sih? kok aku gagal paham. Bajunya ala-ala pengantin, suasananya juga, tapi tulisannya engagement, Mbuh lah pusing saya," komentar @ind*****.
"Gue bingung apa kalian juga? ini tunangan atau nikah sebenarnya?" tanya @um*****.
"Tunangan apa nikahan sih? bingung sama konsepnya," kata @di*****.
(tsa)
Lihat Juga :
tulis komentar anda