4 Tips Atasi Stres di Tempat Kerja, Simak Selengkapnya!

Jum'at, 18 Agustus 2023 - 13:03 WIB
Menjalankan rutinitas pekerjaan sehari-hari serta menghadapi tuntutan pekerjaan tentunya berpotensi menimbulkan perasaan stres. Foto/MNC Media
JAKARTA - Menjalankan rutinitas pekerjaan sehari-hari serta menghadapi tuntutan pekerjaan tentunya berpotensi menimbulkan perasaan stres. Stres kerja kerap kali muncul karena tidak terjaga keseimbangan antara tuntutan pekerjaan dengan momen penyegaran.

Mungkin tidak disadari, cara yang seringkali efektif untuk meredakan stres kerja adalah dengan melakukan tindakan-tindakan sederhana seperti yang berikut ini.

1. Olahraga



Penting untuk dipahami bahwa saat olahraga, tubuh Anda akan memproduksi hormon endorfin, yang mana suatu jenis hormon yang memiliki peran krusial dalam mengurangi perasaan cemas, kekhawatiran, dan tekanan pada individu, sehingga berkontribusi dalam mengatasi stres. Di sisi lain, perasaan kepuasan yang timbul ketika melakukan olahraga juga mampu membawa pengaruh positif dan rasa bahagia ketika bekerja.





2. Berkumpul Bersama Keluarga


Berkumpul dan menghabiskan waktu bersama keluarga, terutama berbicara secara tatap muka untuk bercerita (curhat) akan penyebab stres, secara signifikan dapat mengurangi terjadinya depresi, kecemasan, dan keresahan lainnya. Kehadiran keluarga, ini akan mendukung emosional dan mental Anda.

3. Berhenti menjadi “Yes Man” di tempat kerja
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More